PERAN KOMUNIKASI ORGANISASI PADA DIVISI BUSINESS DEVELOPMENT DALAM PEMBUATAN KONTEN IKLAN MSV STUDIO

Hadju, Ferdiansyah P. (2022) PERAN KOMUNIKASI ORGANISASI PADA DIVISI BUSINESS DEVELOPMENT DALAM PEMBUATAN KONTEN IKLAN MSV STUDIO. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (701kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (470kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (826kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (377kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (73kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (133kB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi 18.96.0388 Ferdiansyah P. Hadju.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (425kB)

Abstract

Peran komunikasi organisasi pada divisi business development serta subdivis yang ada dibawahnya, dalam penerapan model AIDA pada hasil konten iklan yang ada. Proses komunikasi organisasi yang tidak berjalan dengan baik, kurangnya SDM, serta hasil penerapan konten iklan dengan penerapan model AIDA menjadi tujuan peneliti dalam batasan masalah yang ada yaitu proses komunikasi organisasi dalam pembuatan konten iklan di MSV Studio serta penelitian ini hanya dilakukan di MSV Studio. Dalam mengkaji proses komunikasi organisasi yang berlangsung serta penerapan model AIDA pada hasil konten iklan. Teori yang digunakan meliputi peran komunikasi organisasi (komunikasi ke-bawah, komunikasi ke-atas, serta hambatan komunikasi), konten, iklan, dan model AIDA. Konstruktivisme menjadi paradigma yang digunakan dalam penelitian ini. Dengan Metode penelitian kualitatif deskriptif merupakan alat bagi peneliti untuk mengkaji objek penelitian yang membuat gambaran secara sistematis dan faktual terhadap peran komunikasi organisasi serta penerapan model AIDA pada MSV Studio. Hasil penelitian peran komunikasi organisasi pada divisi business development dalam pembuatan konten iklan MSV Studio dapat diambil kesimpulan bahwa peran komunikasi organisasi pada divisi business development serta sub-divisi yang ada dibawahnya sudah berjalan dengan baik dan benar, komunikasi yang berlangsung antar dua arah dari bawah ke atas maupun sebaliknya terjalin tanpa batasan serta hasil dari konten iklan pada divisi business development, sudah sesuai dengan penerapan model AIDA (Attention, Interest, Desire, Action) yang memiliki dampak positif pada perusahaan dan konsumen.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Pudrianisa, Sheila Lestari Giza
Uncontrolled Keywords: MSV Studio, business development, komunikasi organisasi, model AIDA
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 300 Ilmu sosial > 302.2 Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ekonomi & Sosial > Ilmu Komunikasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 16 Aug 2022 02:32
Last Modified: 05 Aug 2023 01:30
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/5776

Actions (login required)

View Item View Item