ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA SLT BRAND BALIKPAPAN

Pandjaitan, Nathan Anandalla (2023) ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA SLT BRAND BALIKPAPAN. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (172kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (226kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (43kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (127kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code - Nathan Pandjaitan.zip
Restricted to Repository staff only

Download (86MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (737kB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh semakin banyak perusahaan dagang dan jasa yang menggunakan sistem E-Commerce sebagai media penjualan online. Di era globalisasi ini persaingan bisnis semakin kuat dengan berbagai cara untuk berkembangnya usaha masingmasing agar lebih maju dan berkembang. Dengan penggunaan E-Commerce, informasi perusahaan bisa lebih cepat tersampaikan kepelanggan dan jangkauan pemasaran yang lebih luas, sehingga dapat meningkatkan penjualan. Penelitian ini menggunakan Vscode dan bahasa pemrograman PHP dengan framework Laravel. Disini akan dirancang sebuah penjualan online berbasis website, perancangan dan pembuatan ini bermaksud untuk memudahkan pengelolaan, penjualan, dan juga promosi yang mempermudah para pembeli. Agar para konsumen dapat lebih mudah dalam memilih model-model pakaian, tanpa harus datangnya ke toko. Dalam proses pembangunan website ECommerce ini menggunakan metode Waterfall. Metode aliran data yang digunakan adalah metode terstruktur yang terdiri dari Data Flow Diagram (DFD) dalam menggambarkan model fungsional dan Entity Relationship Diagram (ERD) untuk menggambarkan model data. Tujuan yang ingin dicapai dari pembangunan Sistem E-Commerce ini adalah untuk mempermudah pembeli untuk melakukan transaksi dimanapun pembeli berada tanpa harus ke Toko SLT (Something Like That).

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Krisnawati, Krisnawati
Uncontrolled Keywords: E-Commerce, Laravel, Penjualan pakaian, Website
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 06 Sep 2023 06:48
Last Modified: 06 Sep 2023 06:48
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/21175

Actions (login required)

View Item View Item