PEMBUATAN VIDEO IKLAN WISATA ROWO JOMBOR DI DESA KRAKITAN KECAMATAN BAYAT DENGAN TEKNIK LIVE SHOOT DAN MOTION GRAPHIC

Sonya, Ihza Ghani (2023) PEMBUATAN VIDEO IKLAN WISATA ROWO JOMBOR DI DESA KRAKITAN KECAMATAN BAYAT DENGAN TEKNIK LIVE SHOOT DAN MOTION GRAPHIC. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (3MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (231kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (696kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (401kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (551kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (40kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (71kB)
[img] Other (SOURCE CODE)
Source Code - Ihza Ghani Sonya.rar
Restricted to Repository staff only

Download (112B)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Rowo Jombor memiiliki keindahan tersendiri dari pada wisata alam lain untuk dikenalkan ke banyak orang. Salah satu wisata alam danau buatan yang sangat dibanggakan dan sekaligus menjadi ikon dari kota bersinar yaitu Klaten. Tidak hanya memanjakan mata, khas wisata Rowo Jombor adalah keberadaan warung apungnya. Bersantap di atas warung apung Rowo Jombor jelas menghadirkan sensasi menikmati berbagai makanan olahan ikan air tawar yang berbeda dan menarik. Sejauh ini dalam rangka mengenalkan wisata Rowo Jombor ini diperlukan media iklan seperti pembuatan video iklan yang dapat meningkatkan minat wisatawan secara signifikan karena didukung teknik live shoot dan motion graphic. Teknik dalam mengumpulan data untuk pembuatan video ini adalah mengambil beberapa footage tentang objek wisata Rowo Jombor dari berbagai sudut. Dalam pembuatan video iklan ini ada unsur karakter motion graphic yang dibuat untuk menjelaskan tentang lokasi, biaya dan informasi yang dibutuhkan. Oleh karena itu, dengan pembuatan video ini diharapkan dapat membuat wisatawan dari luar daerah menjadi lebih tertarik untuk berkunjung menikmati indahnya Rowo Jombor itu sendiri. Tidak hanya itu pembuatan video iklan ini juga bertujuan untuk membantu meningkatkan pendapatan daerah dan warga sekitar.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Purwanto, Agus
Uncontrolled Keywords: Rowo Jombor, Video, Iklan
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus > 696 Animasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Teknologi Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 06 Sep 2023 02:28
Last Modified: 06 Sep 2023 02:28
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/21095

Actions (login required)

View Item View Item