PEMBUATAN VIDEO ANIMASI 2D UNTUK MATERI TEMATIK PEMBELAJARAN “HIDUP RUKUN DI RUMAH” BAGI SISWA KELAS II MADRASAH IBTIDAIYAH DARUL HUDA SLEMAN YOGYAKARTA

Cahyani, Dyah Ayu Nur (2018) PEMBUATAN VIDEO ANIMASI 2D UNTUK MATERI TEMATIK PEMBELAJARAN “HIDUP RUKUN DI RUMAH” BAGI SISWA KELAS II MADRASAH IBTIDAIYAH DARUL HUDA SLEMAN YOGYAKARTA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (284kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (94kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (157kB)
[img] Video (SOURCE CODE)
source code 14.11.8112 Dyah Ayu Nur Cahyani.mp4
Restricted to Repository staff only

Download (111MB)

Abstract

Rumah dan sekolah merupakan dua tempat dimana seorang anak menghabiskan sebagian besar dari waktunya. Hal ini sangat berpengaruh pada proses pendidikan yang mereka terima. Namun kenyataannya penyimpangan perilaku moral yang terjadi saat ini sudah terbilang kompleks, salah satu penyebabnya karena lemahnya moralitas kolektif pada masyarakat. Penyimpangan sendiri tidak hanya dilakukan oleh orang dewasa, anak-anak pun sudah melakukan perilaku penyimpangan. Maka perlu dilakukan perbaikan dalam hal kegiatan pembelajaran anak. Tidak hanya berfokus pada teacher centred, guru harus memiliki media tambah dalam hal mengajar siswa. Salah satunya dengan menggunakan animasi yang juga dapat menanamkan konsep dan pemaknaan yang sama dalam otak anak dibandingkan dengan media lain. Metode penelitian yang dilakukan dengan mengumpulkan data melalui observasi langsung ke objek penelitian, wawancara dengan pihak objek, dan studi kepustakaan dengan mencari informasi yang dibutuhkan dan diinginkan pihak objek. Dengan menggunakan teknik motion graphic dalam pembuatan animasi, pengaplikasian motion graphic dengan cara membuat composition yang didalamnya terdapat timeline, resolusi, FPS, dan transformasi utama degan menggunakan position, scale, rotation, dan opacity. Nantinya hasil penelitian berupa video animasi 2D untuk materi tematik pembelajaran “Hidup Rukun di Rumah” bagi siswa kelas II Madrasah Ibtidaiyah Darul Huda Sleman Yogyakarta. Dengan adanya video animasi 2D sebagai media pembelajaran dapat membantu guru dalam menyampaikan materi. Video animasi 2D juga dapat memberikan manfaat bagi siswa, dengan memudahkan dalam menerima dan menyerap materi dengan cara yang berbeda.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Hidayat, Tonny
Uncontrolled Keywords: Moral Anak, Pengajaran Terpusat pada Guru, Teknik Motion Graphic, Animasi 2D
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus > 696 Animasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 12 Sep 2022 04:00
Last Modified: 23 Nov 2023 02:47
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/7289

Actions (login required)

View Item View Item