{JALUR MAGANG IT} PENGEMBANGAN WEB CASAMANCO MENGGUNAKAN METODE WATERFALL SEBAGAI MEDIA VISUALISASI DATA PENJUALAN PIZZA

Effendi, Mushlih (2025) {JALUR MAGANG IT} PENGEMBANGAN WEB CASAMANCO MENGGUNAKAN METODE WATERFALL SEBAGAI MEDIA VISUALISASI DATA PENJUALAN PIZZA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (280kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (563kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf

Download (63kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (350kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Sourcecode - 21.12.2140.zip
Restricted to Repository staff only

Download (14MB)

Abstract

Pada era digital saat ini, pemanfaatan teknologi informasi sangat penting dalam mendukung keputusan bisnis, termasuk di sektor makanan seperti penjualan pizza. Laporan ini mengembangkan sebuah platform web visualisasi data penjualan pizza menggunakan metode Waterfall. Metode Waterfall dipilih kerena pendeketannya yang terstruktur, yang meliputi tahap analisis, desain, implementasi, pengujian, dan pemeliharaan. Web ini mengolah data penjualan dalam bentuk JSON dan CSV untuk menampilkan visualisasi data penjualan yang memudahkan pemilik bisnis dalam menganalisis tren penjualan dan pola pembelian pelanggan. Desain web menggunakan HTML, CSS, JavaScript, dan PHP, serta menggunakan database MySQL untuk pengelolaan data. Web ini memberikan antarmuka yang sederhana, memungkinkan pengguna untuk melakukan login, melihat data penjualan secara dinamis, dan melakukan interaksi dengan data menggunakan filter. Pengujian sistem dilakukan dengan menggunakan metode black box untuk memastikan bahwa fungsionalitas web berjalan dengan baik dan sesuai dengan kebutuhan. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa web ini dapat membantu pemilik bisnis dalam mengidentifikasi tren penjualan, serta membuat keputusan bisnis berbasis data yang lebih akurat untuk mendukung perkembangan usaha mereka.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Hartanto, Anggit Dwi
Uncontrolled Keywords: Visualisasi Data, Metode Waterfall. Analisis Data, Web Development
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 28 Apr 2025 06:23
Last Modified: 28 Apr 2025 06:23
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/29733

Actions (login required)

View Item View Item