PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEBSITE DENGAN MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER

Ramadhan, Dziki Fauzi (2024) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEBSITE DENGAN MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (207kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (493kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (108kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (262kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Sourcecode - 20.12.1583.zip
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (789kB)

Abstract

Perkembangan teknologi informasi telah membuka peluang besar untuk memodernisasikan berbagai aspek bisnis, termasuk bisnis funiture, menuju digital business yang lebih maju. Pertumbuhan pesat bisnis furniture di kota-kota besar terpicu oleh pembangunan perumahan, gaya hidup dan pertumbuhan ekonomi. Masyarakat membutuhkan furniture yang dapat dibeli tanpa harus datang ke toko sehingga dapat mempermudah perkerjaan dan menghemat waktu. Namun, pada Toko Funiture Bu Yanti, kegiatan transaksi penjualan masih tergantung pada pencatatan manual yang rentan terhadapap kehilangan data dan kesulitan akses informasi. Permasalah tersebut memberikan dampak buru terhadapa sistem penjualan, seperti risiko kehilngan dokumen, kesulitan pencarian data, proses pengerjaan yang lambat, dan kesulitan dalam analisis keuangan. Bersumber dari permasalah diatas, penulis terdorong untuk mengatasi kesulitan tersebut dengan membuat sistem informasi penjualan berbasis web di Toko Furniture Bu Yanti. Metode perancangan sistem menggunakn metode waterfall dengan tahapan pengerjaan mulai dari analysis, design, coding, dan testing. Sistem dirancang menggunakan bahasa pemograman PHP dan Framework CodeIgniter dengan basis data MySQL. Penelitian ini menghasilkan sistem informasi penjualan berbasis website di Toko Furniture Bu Yanti bertujuan untuk menyediakan informasi dan mencegah kehilangan data. Dengan demikian, kontribusi penulis dalam penelitian ini adalah memberikan solusi melalui perancanga sistem untuk mengatasi permasalah yang terjadi di Toko Furniture Bu Yanti.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Sari, Bety Wulan
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Waterfall, Framework Codeigniter, PHP, MySQL
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 14 Apr 2025 07:50
Last Modified: 14 Apr 2025 07:50
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/29362

Actions (login required)

View Item View Item