{SKEMA ARTIS-VISUAL CONTENT CREATOR} PERANCANGAN VIDEO SINEMATIK IKLAN AUDIO VISUAL “MEMORIES AT KOKI JONI” UNTUK MENGUATKAN UNSUR NOSTALGIA

Karami, Rasyid (2024) {SKEMA ARTIS-VISUAL CONTENT CREATOR} PERANCANGAN VIDEO SINEMATIK IKLAN AUDIO VISUAL “MEMORIES AT KOKI JONI” UNTUK MENGUATKAN UNSUR NOSTALGIA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (196kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (423kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (196kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (433kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (55kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (435kB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Dalam iklan "Memories At Koki Joni" kami membawa unsur nostalgia yang kuat, mengingat Koki Joni sendiri sudah berdiri sejak tahun 2012 yang mana Koki Joni menjadi salah satu pionir restaurant western food pasta and turkey di Yogyakarta. Selain itu dalam hasil analisis dan riset kami rata-rata para pengunjung Koki Joni adalah para mahasiswa perantauan yang mana rata-rata dari mereka sudah kembali ke kota mereka masing-masing dan sudah berkeluarga. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Pendekatan kualitatif yaitu pendekatan penelitian dengan data-data yang telah dikumpulkan berupa kata-kata, gambar-gambar, dan angka. Data tersebut didapat dari wawancara, kuesioner dan observasi. Pembuatan video iklan ini menggunakan beberapa landasan teori seperti montage Sergei Eisenstein, color grading Jones dalam tahap editing yang dilakukan. Hasil dari produksi iklan “Memories At Koki Joni” ini diharapkan dapat menjadi salah satu acuan yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran atau referensi bagi mereka yang ingin mempelajari hal serupa. Penggunaan efek transisi dan color grading sangat berpengaruh untuk memunculkan kesan nostalgia terhadap hasil akhir pembuatan iklan audio visual “Memories At Koki Joni”. Dengan perencanaan produksi yang matang akan sangat membantu pada tahap editing untuk menghasilkan suatu iklan audio visual yang menarik dan berkualitas.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Damastuti, Riski
Uncontrolled Keywords: Video Promosi, Iklan Audio Visual, Editing
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 300 Ilmu sosial > 302.2 Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ekonomi & Sosial > Ilmu Komunikasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 01 Nov 2024 02:49
Last Modified: 01 Nov 2024 02:49
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/27713

Actions (login required)

View Item View Item