PENGARUH OVERCLOCKING PROCESSOR AMD RYZEN 7 5700X TERHADAP PERFORMA RENDERING OBJEK TIGA DIMENSI MENGGUNAKAN APLIKASI BLENDER 3D

Saputra, Dian Noviardi (2023) PENGARUH OVERCLOCKING PROCESSOR AMD RYZEN 7 5700X TERHADAP PERFORMA RENDERING OBJEK TIGA DIMENSI MENGGUNAKAN APLIKASI BLENDER 3D. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (5MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (184kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (595kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (390kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (46kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (98kB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Dalam perkembangan teknologi komputer yang sangat cepat, perangkat komputer kelas atas perlahan-lahan mengalami kesulitan dalam menjalankan aplikasi yang memerlukan pemrosesan yang berat. Salah satu contohnya saat merender objek tiga dimensi. Aplikasi Blender, sebagai contoh, seringkali menggunakan effect dan asset dalam jumlah besar, yang mengakibatkan peningkatan durasi proses rendering objek tiga dimensi. Processor menjadi salah satu komponen yang bertanggung jawab atas performa suatu perangkat komputer dalam proses rendering. Salah satu cara untuk meningkatkan performa processor adalah dengan menggunakan metode overclocking. Overclocking dapat dilakukan melalui BIOS atau secara on-the-fly pada Windows 10 dengan bantuan aplikasi AMD Ryzen Master. Proses overclocking memungkinkan processor berjalan lebih cepat dari kondisi defaultnya. Pada penelitian ini, penulis menggunakan perangkat komputer dengan processor AMD Ryzen 7 5700X dan melakukan overclocking pada processor tersebut. Setelah overclocking, penulis melakukan pengujian stabilitas dengan menggunakan aplikasi Cinebench R23 sebanyak tiga kali berturut-turut. Selanjutnya, dilakukan pengujian rendering objek tiga dimensi menggunakan aplikasi Blender untuk memperoleh data tentang lamanya waktu yang diperlukan untuk merender suatu objek tiga dimensi. Hasil pengujian waktu rendering objek tiga dimensi ini menjadi acuan penulis untuk mengevaluasi seberapa besar peningkatan performa yang diperoleh setelah dilakukan overclocking pada processor AMD Ryzen 7 5700X. Diharapkan penelitian ini dapat memberikan informasi yang berguna bagi pengguna komputer yang ingin meningkatkan performa perangkat komputer mereka dalam proses rendering objek tiga dimensi tanpa harus mengganti processor dengan spesifikasi yang lebih tinggi.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Slameto, Andika Agus
Uncontrolled Keywords: Overclock, Rendering, Processor, BIOS, AMD Ryzen Master, Cinebench R23, Blender
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus > 696 Animasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 30 Jul 2024 03:38
Last Modified: 30 Jul 2024 03:38
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/26576

Actions (login required)

View Item View Item