Jalaluddin, Ahmad (2018) PERANCANGAN APLIKASI CHATBOT BUKU PANDUAN AKADEMIK MENGGUNAKAN RULE-BASE BOTS DENGAN TEKNIK STEMMING NAZIEF DAN ADRIANI. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.
Text (COVER-ABSTRAK)
COVER-ABSTRAK.pdf Download (2MB) |
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf Download (1MB) |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (4MB) |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (7MB) |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf Download (354kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Registered users only Download (416kB) |
Abstract
Universitas Amikom Yogyakata adalah salah satu universitas yang terdapat di Indonesia. Tiap tahun banyak mahasiswa baru yang mendaftar untuk menimba ilmu. Untuk memudahkan mahasiswa baik yang baru masuk ataupun yang sudah berada lebih dari I semester di dalam Universitas Amikom maka dibuatlah buku panduan Akademik. Buku panduan Akademik tersebut bertujuan untuk membantu semua mahasiswa dalam urusan akademik. Tiap-tiap kampus memiliki peraturan yang berbeda-beda di dalamnya, maka dari itu buku panduan tersebut perlu dibaca oleh semua mahasiswa. Namun, banyak mahasiswa yang tidak membaca hal tersebut karena beberapa faktor seperti malas karena buku nya terlalu tebal untuk dibaca, dan berbagai alasan lainnya. Pada akhirnya, mahasiswa-mahasiswa tersebut lebih memilih untuk mencari ke sumber yang bisa dikatakan kebenarannya belum tentu 100%, misalnya dari teman-temannya. Hal itu dikarenakan jawaban dari lain akan lebih cepat didapatkan dari pada harus mencari di tiap lembar yang ada dalam buku panduan. Dengan meninjau hal-hal yang telah diuraikan di atas, maka penulis berencana akan membuat suatu aplikasi chatbot buku panduan akademik Universitas Amikom Yogyakarta menggunakan Rule-Base Bots dengan Teknik Stemming Nazief dan Adriani. Penulis menggunakan analisis PIECES, UNI, perancangan antarmcka, dan perancangan database. Aplikasi yang dihasilkan yaitu aplikasi desktop untuk admin, lalu aplikasi chatbot berbasis desktop dan aplikasi chatbot berbasis android. Aplikasi admin ditujukan untuk pihak kampus agar dapat mengelola basis data untuk chatbot itu sendiri. Lalu aplikasi chatbot berbasis desktop dirancang dan dibuat agar dapat dipasang dalam gedung Universitas AMIKOM Yogyakarta. Sedangkan aplikasi chatbot berbasis android ditujukan untuk mahasiswa Universitas AMIKOM Yogyakarta. Universitas Amikom Yogyakarta adalah salah satu universitas yang terdapat di Indonesia. Tiap tahun banyak mahasiswa baru yang mendaftar untuk menimba ilmu. Untuk memudahkan mahasiswa baik yang baru masuk ataupun yang sudah berada lebih dari I semester di dalam Universitas Amikom maka dibuatlah buku panduan Akademik. Buku panduan Akademik tersebut bertujuan untuk membantu semua mahasiswa dalam urusan akademik. Tiap-tiap kampus memiLiki peraturan yang berbeda-beda di dalamnya, maka dari itu buku panduan tersebut perlu dibaca oleh semua mahasiswa. Namun, banyak mahasiswa yang tidak membaca hal tersebut karena beberapa faktor seperti malas karena buku nya terlalu tebal untuk dibaca, dan berbagai alasan lainnya. Pada akhirnya, mahasiswa-mahasiswa tersebut lebih memilih untuk mencari ke sumber yang bisa dikatakan kebenarannya belum tentu 100%, misalnya dari teman-temannya. Hal itu dikarenakan jawaban dari lain akan lebih cepat didapatkan dari pada harus mencari di tiap lembar yang ada dalam buku panduan. Dengan meninjau hal-hal yang telah diuraikan di atas, maka penulis berencana akan membuat suatu aplikasi chatbot buku panduan akademik Universitas Amikom Yogyakarta menggunakan Rule-Base Bots dengan Teknik Stemming Nazief dan Adriani. Penulis menggunakan analisis PIECES, UNI, perancangan antarmcka, dan perancangan database. Aplikasi yang dihasilkan yaitu aplikasi desktop untuk admin, lalu aplikasi chatbot berbasis desktop dan aplikasi chatbot berbasis android. Aplikasi admin ditujukan untuk pihak kampus agar dapat mengelola basis data untuk chatbot itu sendiri. Lalu aplikasi chatbot berbasis desktop dirancang dan dibuat agar dapat dipasang dalam gedung Universitas AMIKOM Yogyakarta. Sedangkan aplikasi chatbot berbasis android ditujukan untuk mahasiswa Universitas AMIKOM Yogyakarta.
Item Type: | Thesis (S1 - Sarjana) | ||
---|---|---|---|
Contributor: |
|
||
Uncontrolled Keywords: | Buku Panduan Akademik, Chatbot, Rule-Based Bots, Stemming Nazief dan Adriani | ||
Subjects: | 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem | ||
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Informatika | ||
Depositing User: | RC Universitas AMIKOM Yogyakarta | ||
Date Deposited: | 29 Dec 2023 03:04 | ||
Last Modified: | 29 Dec 2023 03:04 | ||
URI: | http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/23181 |
Actions (login required)
View Item |