PENERAPAN METODE ELECTRE UNTUK SISTEM REKOMENDASI PEMILIHAN HERO PADA GAME MOBILE LEGENDS

Habib, Muhammad Hasbi (2020) PENERAPAN METODE ELECTRE UNTUK SISTEM REKOMENDASI PEMILIHAN HERO PADA GAME MOBILE LEGENDS. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (529kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (273kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (635kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (818kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (90kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (355kB)
[img] Other (SOURCE CODE)
Source Code - 16.11.0263 - Muhammad Hasbi Habibi - Muhammad Hasbi Habibi.rar
Restricted to Repository staff only

Download (69MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi - 16.11.0263 - Muhammad Hasbi Habibi - Muhammad Hasbi Habibi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (385kB)

Abstract

Permainan Mobile Legends saat ini marak sekali dikalangan pemuda modern ini. Dimana pada game ini memiliki fitur multiplayer yang memungkinkan pemainnya bermain bersama temannya ataupun player lain. Didalam permainan ini terdapat karakter-karakter yang disebut 'hero' untuk dimainkan setiap playernya, setiap hero memiliki peran role dan statistik masing. Dalam beberapa kasus beberapa player bingung untuk memilih hero dikarenakan kurangnya pengalaman bermain dalam game ini dan banyaknya hero yang ada di dalam permainan ini. Maka dari itu dibuat sebuah sistem rekomendasi untuk pemilihan hero yang membantu pemain. Pada penelitian ini sistem rekomendasi yang dibangun menggunakan metode ELECTRE. Metode ELECTRE adalah metode pengambilan keputusan dengan multikriteria. Alternatif yang kurang sesuai kriteria akan dieleminasi dan menghasilkan alternatif yang sesuai. Sistem rekomendasi yang dibangun menggunakan 4 kriteria pembanding yaitu: Offense, Durability, Skill Effect, Difficulty. Dan juga menggunakan filter Role dan Specialty sehingga pengguna dapat lebih mudah memilih alternatif sesuai dengan cara bermainnya.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
-, Kusrini
Uncontrolled Keywords: sistem rekomendasi, mobile legends, metode electre, electre, moba
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 22 Jun 2022 04:07
Last Modified: 15 Aug 2023 04:14
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/2155

Actions (login required)

View Item View Item