EVALUASI DAN PERANCANGAN USER INTERFACE UNTUK MENINGKATKAN USER EXPERIENCE MENGGUNAKAN METODE DESIGN THINKING PADA WEBSITE KOMUNITAS MULTIMEDIA AMIKOM YOGYAKARTA

Pesik, Arini Meicikita Grasella (2023) EVALUASI DAN PERANCANGAN USER INTERFACE UNTUK MENINGKATKAN USER EXPERIENCE MENGGUNAKAN METODE DESIGN THINKING PADA WEBSITE KOMUNITAS MULTIMEDIA AMIKOM YOGYAKARTA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (165kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (747kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (266kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (720kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (76kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (815kB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi 19.11.3011 Arini Meicikita Grasella Pesik Arini k.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (447kB)

Abstract

KOMA atau Komunitas Multimedia AMIKOM adalah salah satu UKM yang bergerak pada bidang multimedia di Universitas AMIKOM Yogyakarta. Dalam pengenalan, penyampaian informasi dan media dan promosinya KOMA menggunakan website. Dalam tahap pengembangan website ditemukannya beberapa masalah. Salah satunya masalah terdapat dalam tampilan antarmuka desain seperti kurangnya informasi pada fitur, navigasi yang rumit hingga layout yang berantakan sehingga user kesulitan dalam menjelajahi website memerlukan evaluasi dan perbaikan. Tujuan evaluasi untuk dapat menilai aspek usability website dan membuat usulan perbaikan user interface untuk meningkatkan user experience. Evaluasi akan dilakukan untuk mengukur kemudahan penggunaan website dari sisi pengguna baik itu dari segi effectiveness, efficiency, dan satisfaction yang dapat digunakan untuk pengembangan website kedepannya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah design thinking untuk menemukan sebuah solusi dari permasalahan yang kompleks. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan pengujian usability terhadap lima orang. Pengujian dilakukan berdasarkan aspek effectiveness, efficiency, dan satisfaction. Berdasarkan hasil penelitian telah terdapat peningkatan pada aspek efficiency yang berkisar antara 7,69% sampai dengan 27,27% dan aspek satisfaction yang berkisar antara 3,45% sampai dengan 52,38% pada evaluasi desain solusi website KOMA.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Kurnia, Rakhma Shafrida
Uncontrolled Keywords: Evaluasi, User Experience, Usability, Effectiveness, Efficiency, Satisfaction
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 13 Apr 2023 03:22
Last Modified: 26 Jul 2023 04:17
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/18494

Actions (login required)

View Item View Item