PERANCANGAN MEDIA INTERAKTIF BERBASIS MULTIMEDIA SEBAGAI ALAT BANTU PROMOSI PONDOK PESANTREN FADLUN MINALLOH KEPADA MASYARAKAT

Isnawan, Muhammad Hudan (2012) PERANCANGAN MEDIA INTERAKTIF BERBASIS MULTIMEDIA SEBAGAI ALAT BANTU PROMOSI PONDOK PESANTREN FADLUN MINALLOH KEPADA MASYARAKAT. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (524kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (251kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (865kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (969kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (804kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (72kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code_08.11.2241 Muhammad Hudan Isnawan.zip
Restricted to Repository staff only

Download (529MB)

Abstract

Kemajuan ilmu teknologi yang berkembang saat ini sangatlah cepat, sehingga dapat membuat masyarakat untuk memasuki diera teknologi baru. Untuk terciptanya kemajuan suatu pendidikan bermanfaat dan untuk menunjang teknologi disebuah pondok pesantren dilakukan suatu kebijakan dengan menggunakan metode – metode yang memanfaatkan tekanologi, diantaranya dalam bidang Aplikasi Multimedia. Aplikasi Multimedia saat ini semakin marak bersaing dan makin banyaknya orang yang menggunakan aplikasi tersebut. Oleh sebab itu multimedia sangatlah efektif dan mampu untuk menyampaikan sebuah informasi pondok pesantren kepada masyarakat yang berupa Company Profile Pondok Pesantren.Company Profile Pesantren bertujuan untuk menyampaikan informasi kepada masyarakat dengan memperkenalkan Pondok Pesantren Fadlun Minalloh berbasis multimedia. Agar mempermudah, memperjelas serta bisa menarik minat para calon santri baru untuk masuk disekolah di Pondok Pesantren Fadlun Minalloh. Dalam penulisan ilmiah ini akan dibahas semua yang menginformasikan Pondok Pesantren Fadlun Minalloh, yang diantaranya adalah beranda, profil, galeri, kurikulum, prestasi dan lokasi atau kontak pondok pesantren. Dan penulisan ilmiah ini penulis menggunakan program aplikasi Adobe Flash CS3 yang sudah dikenal sebagai program aplikasi pembuat animasi dan juga menggunakan software pendukung lainnya seperti Adobe Photoshop CS3.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Al Fatta, Hanif
Uncontrolled Keywords: Pesantren, Multimedia Interaktif, Adobe Flash CS3
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus > 696 Animasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 07 Feb 2023 03:09
Last Modified: 16 Nov 2023 03:33
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/15823

Actions (login required)

View Item View Item