Amrullah, Muhammad Irsyad (2017) MERANCANG MEDIA INTERAKTIF SEBAGAI MEDIA PROMOSI PADA PT. KHASANAH JAYA UTAMA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.
Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf Download (216kB) |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (480kB) |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (660kB) |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (612kB) |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf Download (108kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf Restricted to Registered users only Download (158kB) |
|
Archive (SOURCE CODE)
Source Code_16.22.1856 Muhammad Irsyad Amrullah.zip Restricted to Repository staff only Download (97MB) |
Abstract
Bisnis properti adalah bisnis yang sangat menjanjikan. Tingginya permintaan pasar terhadap perumahan, bidang tanah, dan ruang usaha menjadikan bisnis properti menjadi salah satu objek bisnis yang menarik bagi beberapa perusahaan besar. PT. Khasanah Jaya Utama merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dalam bisnis properti. Sebagai perusahaan yang membutuhkan aktifitas promosi dan penyampaian informasi tentang profil perusahaan terhadap investor maupun lembaga keuangan seperti Bank, tentu perusahaan membutuhkan media yang tepat dalam menyampaikan informasi tersebut. Multimedia merupakan kombinasi yang memiliki paling sedikit dua media input atau output data, dapat berupa audio, animasi, video, teks, grafik, dan gambar. Karena itulah multimedia kerap dijadikan media promosi dan penyampaian informasi. Dengan kemajuan multimedia seperti sekarang ini dapat menghasilkan media untuk menginformasikan kepada investor atau lembaga keuangan mengenai produk maupun aktifitas perusahaan yang dilakukan PT. Khasanah Jaya Utama. Dalam pembuatan media interaktif ini, software yang akan digunakan adalah Adobe Director sebagai interaktifnya, 3D Studio Max sebagai software 3D, dan Adobe Photoshop sebagai editing gambar. Dengan sarana berupa komputer dan laptop yang dimiliki perusahaan. Aplikasi interaktif ini diharapkan akan sangat berguna bagi Marketing perusahaan khususnya dalam melakukan aktifitas promosi dan pengenalan profil perusahaan agar lebih mudah dan menarik.
Item Type: | Thesis (S1 - Sarjana) | ||
---|---|---|---|
Contributor: |
|
||
Uncontrolled Keywords: | Multimedia, Media Interaktif, Promosi, Bisnis Properti | ||
Subjects: | 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus > 696 Animasi |
||
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi | ||
Depositing User: | RC Universitas AMIKOM Yogyakarta | ||
Date Deposited: | 09 Jan 2023 04:15 | ||
Last Modified: | 19 Sep 2023 06:54 | ||
URI: | http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/14346 |
Actions (login required)
View Item |