ANALISIS DAN PERANCANGAN VIDEO KORPORAT “PT ASELI DAGADU DJOGJA” SEBAGAI SARANA INFORMASI DAN PROMOSI

Ramadhan, Amanullah (2016) ANALISIS DAN PERANCANGAN VIDEO KORPORAT “PT ASELI DAGADU DJOGJA” SEBAGAI SARANA INFORMASI DAN PROMOSI. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (211kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (984kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (702kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (560kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (72kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (40kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code 12.12.6434 Amanullah Ramadhan.zip
Restricted to Repository staff only

Download (37MB)

Abstract

PT Aseli Dagadu Djogja merupakan sebuah perusahaan bergerak di bidang penjualan cinderamata dan pernakpernik khas Kota Jogja. Perusahaan yang memiliki tiga gerai penjualan ini membutuhkan sebuah video korporat yang bertujuan untuk meningkatkan citra positif bagi perusahaan. Perancangan video korporat PT Aseli Dagadu Djokdja ini lebih menekankan bagaimana agar konsumen menjadi semakin percaya terhadap perusahaan melalui pelayanan yang baik. Teknik dalam mengumpulkan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Konsep perancangan video korporat ini menampilkan kegiatan di gerai penjualan dalam melayani konsumen yang menjadi salah satu keunggulan perusahaan. Perancangan video korporat yang menarik, serta aplikasi desain yang melambangkan keceriaan, kebersamaan dan kreatifitas diharapkan dapat meningkatkan citra positif perusahaan. Sehingga mampu mempresentasikan suatu image perusahaan yang baik. Proses perancangan video korporat PT Aseli Dagadu Djogja menggunakan software Adobe After Effect CS6 dan Adobe Premiere CS6. Perancangan ini menghasilkan suatu produk berupa video korporat berdurasi 120 detik yang lebih mempresentasikan citra positif perusahaan supaya lebih dikenal oleh masyarakat luas guna meningkatkan nilai penjualan perusahaan. Hasil dari perancangan ini diharapkan dapat menjadi acuan atau tolak ukur dalam mengadakan perancangan video korporat, baik bagi mahasiswa, desainer pemula, pengajar, dan lain sebagainya.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Ariatmanto, Dhani
Uncontrolled Keywords: Perancangan, Video Korporat, PT Aseli Dagadu Djogja
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus > 696 Animasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 26 Sep 2022 03:25
Last Modified: 20 Sep 2023 03:47
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/8287

Actions (login required)

View Item View Item