ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ANTRIAN DAN PENJUALAN BERBASIS WEB PADA PERUSAHAAN EXPLORA DIGITAL PRINTING GEJAYAN

Windari, Wayan Lista Ayu (2016) ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ANTRIAN DAN PENJUALAN BERBASIS WEB PADA PERUSAHAAN EXPLORA DIGITAL PRINTING GEJAYAN. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (981kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (220kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (736kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (987kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (39kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (30kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code_15.22.1722 Wayan Lista Ayu Windari.zip
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Explora digital printing adalah salah satu perusahaan percetakan yang ada di Yogyakarta, tepatnya di jl. Gejayan affandi No.27D.Perusahaan ini menggunakan aplikasi berbasis desktop untuk membantu pencatatan transaksi penjualannya, Namun untuk perhitungan inventory/ persediaan barangnya belum ada samasekali didalam aplikasi, rincian laporan penjualan juga dibuat terpisah oleh owner. Salahsatu kendala yaitu harus menginstal aplikasi ini satu persatu pada komputer client yg akan digunakan memakan waktu yg cukup lama serta tampilannya yang monoton cenderung membuat bosan owner/user yang lain. Dalam perancangan sistem informasi antrian dan penjualan ini penulis menganalisis dan mengembangkan dengan metode SDLC, Pengumpulan data dengan wawancara terhadap owner dan user/pegawai secara lngsung.Menggunakan Netbeans 8.02 dan MySQL sebagai database server. Melakukan perancangan model proses menggunakan UML, perancangan database, relasi antar table dan merancang user interface hingga selesai. Sistem informasi antrian dan penjualan ini dirancang berbais web, diharapkan dapat memberikan tampilan user interface yang menarik/mudah dipahami user, menyediakan laporan inventory. Flexible digunakan di computer client tanpa harus menginstal aplikasi ini cukup dengan terkoneksi menggunakan jaringan intranet perusahaan yg digunakan oleh internal user dan owner untuk keperluan operasional perusahaan dan pemantauan transaksi yang terjadi.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Sismoro, Heri
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Antrian, Penjualan, Netbeans, Web, Analisis
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 24 Sep 2022 05:06
Last Modified: 19 Sep 2023 04:32
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/8170

Actions (login required)

View Item View Item