PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN KEWARGANEGARAAN UNTUK SEKOLAH DASAR KELAS 4 BERBASIS ANDROID

Sukardi, Reynata Pandu (2016) PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN KEWARGANEGARAAN UNTUK SEKOLAH DASAR KELAS 4 BERBASIS ANDROID. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (258kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (996kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (92kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (68kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code 12.11.6238 Reynata Pandu Sukardi.zip
Restricted to Repository staff only

Download (58MB)

Abstract

Media merupakan salah satu komponen dalam proses pembelajaran yang sangat dibutuhkan, mengingat bahwa posisi bukan hanya alat bantu pengajaran, tetapi juga merupakan bagian integral dari pembelajaran. Selain mampu menggantikan pekerjaan guru sebagai penyampai materi, Media juga memiliki potensi unik untuk membantu siswa dalam meningkatkan motivasi belajar tentang pendidikan kewarganegaraan. Oleh karena itu media pembelajaran dapat dianggap sebagai sumber belajar yang dapat membantu mencapai tujuan pembelajaran pendidikan kewarganegaraan dalam meningkatkan kemauan siswa belajar tentang kewarganegaraan. Langkah-langkah dalam pembuatan media pembelajaran interaktif, yaitu (1) Pengumpulan Data, (2) analisis kebutuhan, (3) desain media pembelajaran, (4) membuat media pembelajaran, (5) uji coba produk, (6) mempublikasikan. kevalidan media pembelajaran ini akan dilakukan pada subjek ahli materi sehingga dapat disimpulkan bahwa pembuatan media pembelajaran adalah sah dan tidak perlu direvisi. Dari semua tahapan penelitian yang telah dilakukan, akan ada media pembelajaran berbasis android yang mampu memberikan pembelajaran mengenai pendidikan kewarganegaraan.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Al Fatta, Hanif
Uncontrolled Keywords: Media, Kewarganegaraan, Pembelajaran Interaktif, Android Studio
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 19 Sep 2022 08:34
Last Modified: 21 Nov 2023 04:58
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/7816

Actions (login required)

View Item View Item