{SKEMA ARTIS KARYA VISUAL} PELESTARIAN WARISAN BUDAYA TRADISI WIWITAN MELALUI KARYA PHOTO STORY

Making, Lexiano LK (2024) {SKEMA ARTIS KARYA VISUAL} PELESTARIAN WARISAN BUDAYA TRADISI WIWITAN MELALUI KARYA PHOTO STORY. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (389kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (523kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (386kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (83kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (370kB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (786kB)

Abstract

Budaya tradisional Wiwitan merupakan salah satu budaya takbenda Indonesia yang kaya akan nilai spiritual dan sosial, namun keberadaannya semakin terancam oleh pengaruh globalisasi dan perubahan gaya hidup masyarakat. Upaya pelestarian budaya ini sangat penting agar tidak tergerus oleh perkembangan zaman. Salah satu cara yang dapat dilakukan adalah dengan mendokumentasikan budaya Wiwitan melalui photo story. Karya ini bertujuan untuk mengkaji upaya pelestarian budaya Wiwitan dengan memanfaatkan photo story sebagai media dokumentasi yang mampu menyampaikan cerita budaya secara visual. Teknik EDFAT (Entire, Detail, Frame, Angle, Time) diterapkan untuk memperkaya perspektif dan narasi dalam setiap foto. Melalui estetika fotografi, photo story ini tidak hanya berfungsi sebagai dokumentasi, tetapi juga menekankan keindahan, emosi, dan makna mendalam dari budaya Wiwitan. Diharapkan, photo story dengan pendekatan ini mampu meningkatkan apresiasi publik terhadap budaya Wiwitan dan menjadi sarana edukasi visual untuk generasi mendatang, sehingga budaya ini tetap ada dan lestari.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Pudrianisa, Sheila Lestari Giza
Uncontrolled Keywords: Tradisi Wiwitan, Photo Story, Teori EDFAT dan Estetika Fotografi
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 300 Ilmu sosial > 302.2 Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ekonomi & Sosial > Ilmu Komunikasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 12 Mar 2025 01:56
Last Modified: 12 Mar 2025 01:56
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/28783

Actions (login required)

View Item View Item