{JALUR MAGANG ARTIST} PEMBAHASAN COMPOSITING VISUAL EFFECT SCENE FALLING PADA PROJECT FILM "LIMITLESS BATTLE"

Charuni, Rafii' Pratama (2024) {JALUR MAGANG ARTIST} PEMBAHASAN COMPOSITING VISUAL EFFECT SCENE FALLING PADA PROJECT FILM "LIMITLESS BATTLE". S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (942kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (90kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (284kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (659kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf

Download (37kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (109kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Sourcecode - 20.82.1065.zip
Restricted to Repository staff only

Download (169MB)

Abstract

Teknologi Informasi banyak diterapkan dalam berbagai media, seperti film, iklan atau sebagai portofolio. Teknologi ini dapat digunakan untuk efek visual guna meningkatkan penampilan sebuah karya. Sehingga penonton tertarik untuk menontonnya. Ada berbagai efek visual, salah satunya adalah teknik motion tracking. Teknik ini dapat digunakan untuk menggabungkan berbagai objek atau video yang berbeda menjadi satu kesatuan. Motion Tracking adalah Teknik dalam produksi video dan efek visual yang digunakan untuk memantau dan mereka pergerakan objek atau subjek dalam suatu adegan. Tujuan utama dari motion tracking adalah untuk mengikuti pergerakan objek tersebut secara akurat sehingga elemen visual lainnya dapat diintegrasikan dengan mulus. Selain menggunakan teknik motion tracking. terdapat juga beberapa efek seperti Particle System II, Fractal Noise, Mr. Mercury, Keying, dan Turbulent Displace. “LIMITLESS BATTLE" Scene Falling adalah sebuah Scene dimana menceritakan tentang Risu dan Hana yang terjatuh ke lubang Fear. Hati mereka terombang-ambing oleh kegelisahan dan ketakutan terhadap masa lalu mereka. Dalam pembuatan Scene Falling dalam film "LIMITLESS BATTLE" menggunakan teknik live shoot dan motion tracking juga menggunakan efek visual seperti Particle System II, Fractal Noise, Mr. Mercury, Keying, dan Turbulent Displace yang akan dikemas sebagai media untuk menyampaikan isi film kepada para penonton.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Purwanto, Ibnu Hadi
Uncontrolled Keywords: Teknologi Informasi, Motion Tracking, Particle System II, Fractal Noise, Mr. Mercury, Keying, Film
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus > 696 Animasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Teknologi Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 15 Nov 2024 02:58
Last Modified: 15 Nov 2024 02:58
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/28085

Actions (login required)

View Item View Item