PERANCANGAN ALAT PENDETEKSI KETINGGIAN AIR BENCANA BANJIR MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER DAN APLIKASI TELEGRAM

Nofrizal, Deta (2024) PERANCANGAN ALAT PENDETEKSI KETINGGIAN AIR BENCANA BANJIR MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER DAN APLIKASI TELEGRAM. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (462kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (219kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (734kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (347kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (611kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (47kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf

Download (234kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code - 18.83.0147.zip
Restricted to Repository staff only

Download (55kB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (762kB)

Abstract

Negara Indonesia yang memiliki iklim tropis dengan intensitas curah hujan yang tinggi. Dimana curah hujan yang tinggi dapat menimbulkan dampak bencana banjir saat terjadinya hujan deras pada beberapa wilayah dengan dataran yang rendah serta adanya penggundulan hutan. Banjir dapat terjadi akibat meluapnya air sungai dikarenakan sampah maupun hutan yang gundul. Pada pengawasan deteksi bencana banjir dengan melalui langkah pendekatan teknologi mikrokontroler arduino yang dimaksudkan untuk mendapatkan informasi ketinggian air secara realtime. Pada perangkat ini sensor ultrasonik HC-SR04 digunakan untuk membaca ketinggian air dan arduino mega sebagai pengolah serta mengirimkan data secara wireless ke database phpmyadmin dan data dari database akan dikirim dan ditampilkan melalui aplikasi telegram sebagai pengawasan jarak jauh. Hasil dari penelitian ini merupakan prototype perangkat alat deteksi banjir yang dapat memberikan informasi ketinggian air dengan baik dari posisi alat yaitu jarak aman +50 cm, awas 11-50 cm dan bahaya 1-10 cm sebagai pemberitahuan terkini pada aplikasi telegram diperangkat smartphone. Tingkat nilai rata-rata akurasi berkisaran antara 91,6%. Dengan demikian prototype alat deteksi ini akan mudah dimanfaatkan sebagai sarana informasi awal kemungkinan datangnya banjir.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Ariyus, Dony
Uncontrolled Keywords: Banjir, Sensor Ultrasonik, Mikrokontroler, PHPMyAdmin, Aplikasi Telegram
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Komputer
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 08 Nov 2024 01:38
Last Modified: 08 Nov 2024 01:38
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/27883

Actions (login required)

View Item View Item