Romadhon, Wahyu (2018) DATA MINING ASOSIASI DALAM MENENTUKAN CROSS SELLING PRODUK CITRAMART MENGGUNAKAN ALGORITMA FP-GROWTH. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.
Text (COVER-ABSTRAK)
COVER ABSTRAK.pdf Download (2MB) |
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf Download (1MB) |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (7MB) |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf Download (272kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Registered users only Download (286kB) |
Abstract
Data transaksi penjualan pada koperasi Citramas Universitas Amikom Yogyakarta yang banyak sekali tersimpan didalam basis data. Data ini bisa menghasilkan pengetahuan yang baru melalui proses data mining. Karena data mining bisa menganalisa data menjadi suatu informasi berupa pola yang sangat bermanfaat untuk membantu pemilik usaha dalam mengambil keputusan bisnis seperti menentukan cross-selling produk. Salah satu teknik data mining adalah Association Rule yang merupakan prosedur dalam Market Basket Analysis. Market Basket didefinisikan sebagai suatu itemset yang dibeli secara dalam waktu bersamaan oleh pelanggan dalam suatu transaksi. Market Basket Analysis adalah suatu senjata yang sangat mujarab dalam hal melakukan strategi cross-selling. AIgoritma Frequent Pattern Growth (FP-Growth) fungsinya yaitu digunakan untuk membantu menemukan sejumlah aturan asosiasi dari basis data dengan menerapkan struktur data tree atau disebut dengan FP-Tree. Kali ini penulis inrin mengimplementasikan aturan asosiasi ini ke dalam toko Citramart yang merupakan bagian dari koperasi Citranas Universitas Amikom Yogyakarta.
Item Type: | Thesis (S1 - Sarjana) | ||
---|---|---|---|
Contributor: |
|
||
Uncontrolled Keywords: | Data Mining, Association Rule dan Algoritma FP-Growth | ||
Subjects: | 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum | ||
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Informatika | ||
Depositing User: | RC Universitas AMIKOM Yogyakarta | ||
Date Deposited: | 04 Jan 2024 02:54 | ||
Last Modified: | 04 Jan 2024 02:54 | ||
URI: | http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/23267 |
Actions (login required)
View Item |