IMPLEMENTASI NAÏVE BAYES CLASSIFIER UNTUK MENDETEKSI POSTINGAN HOAX TERHADAP COVID-19 DI TWITTER

Amalia, Dina (2021) IMPLEMENTASI NAÏVE BAYES CLASSIFIER UNTUK MENDETEKSI POSTINGAN HOAX TERHADAP COVID-19 DI TWITTER. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (533kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (383kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (756kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (57kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (167kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code-17.11.1174-Dina Amalia - Dina Amalia.rar
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi-17.11.1174-Dina Amalia - Dina Amalia.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (318kB)

Abstract

Media sosial adalah sarana untuk berkomunikasi dan bertukar informasi antar sesama pengguna media sosial, media sosial Twitter adalah salah satunya. Tetapi informasi yang disebarluaskan tidak sepenuhnya benar, ada beberapa berita yang tidak sesuai dengan kebenaran atau sering disebut hoax. Ada banyak kasus penyebaran hoax yang menimbulkan kekhawatiran dan sering membahayakan individu atau kelompok. sehingga dalam penelitian ini, penulis membangun sistem untuk mengidentifikasi berita hoax pada media sosial Twitter. Penelitian ini menggunakan metode Naïve Bayes Classifier untuk mengklasifikasikan postingan-postingan dengan topik covid-19 di Twtter. Postingan tersebut akan digolongkan ke dalam dua kelas yaitu kelas hoax untuk postingan yang tergolong tidak benar dan kelas non hoax untuk postingan yang tergolong benar. Dataset yang digunakan untuk proses training sebanyak 500 data, dengan komposisi 250 postingan hoax dan 250 postingan non hoax. Penelitian ini diawali dengan proses preprocessing, dilanjutkan proses training dan klasifikasi. Berdasarkan hasil evaluasi yang menggunakan 10 fold cross validation, didapatkan hasil akurasi rata-rata sebesar 76 %, rata-rata error 24 %, rata-rata precision 39% dan rata-rata recall 74%. Dari 10 fold, akurasi tertinggi terdapat pada fold 8 dengan hasil akurasi 96%, sedangkan akurasi terendah yaitu pada fold 10 sebesar 50%. Dari hasil tersebut, Naïve Bayes Classifier dapat diterapkan untuk mengklasifikasikan postingan hoax di Twitter.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Adi, Sumarni
Uncontrolled Keywords: Klasifikasi, Naïve Bayes Classifier, Hoax, Twitter, 10-Fold Cross Validation
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 22 Jun 2022 02:14
Last Modified: 21 Aug 2023 06:10
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/2078

Actions (login required)

View Item View Item