PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN KELAS 4 SD NEGERI NUSA TUNGGAL KABUPATEN OKU TIMUR PROVINSI SUMSEL

Suprendi, Rendi (2023) PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN KELAS 4 SD NEGERI NUSA TUNGGAL KABUPATEN OKU TIMUR PROVINSI SUMSEL. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (154kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (793kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (821kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (47kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (294kB)
[img] Other (SOURCE CODE)
Source Code - Rendi Suprendi.rar
Restricted to Repository staff only

Download (114MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (930kB)

Abstract

Dalam kegiatan pembelajaran di SD Negeri Nusa Tunggal tidak terjadi sebuah masalah untuk mata pelajaran umum seperti Bahasa, ilmu pengetahuan dan agama. Namun mata pelajaran PJOK atau Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan merupakan mata pelajaran praktik dan teori . Dalam proses pembelajaran PJOK lebih banyak praktik langsung dari pada teori. Untuk membantu pemahaman siswa dalam memahami teori diperlukan sebuah media bantu. Dari masalah tersebut terdapat beberapa solusi, diantaranya seperti PPT, Vidio Interaktif dan media pembelajaran interaktif. Pada penelitian ini memberikan solusi dari permasalahan yang ada diatas yaitu dengan menggunakan media pembelajaran interaktif. Dalam proses pembuatan media pembelajaran interktif ini menggunakan sebuah metode Rappid Application Development atau RAD. Metode Rappid Aplication Development atau RAD adalah model pengembangan perangkat lunak yang tergolong dalam Teknik incremental (bertingkat). RAD menekankan pada siklus pembangunan pendek, singkat dan cepat. Namun meskipun memiliki waktu yang cepat penggunaan metode Rappid Application Develompent atau RAD memiliki kualitas yang dihasilkan lebih tinggi karena dalam membangun system menggunakan metode berulang. Adapun tahapan metode Rappid Aplication Develompent atau RAD yaitu requiretments Planing atau perancangan kebutuhan, RAD Design Workshop, Implementasi. Hasil dari penelitian ini akan menghasilkan sebuah produk aplikasi media pembelajaran interaktif berbasis android untuk kelas 4 SD dengan sub tema Gerak Berirama dan Renang Gaya bebas. Dengan penggunaan aplikasi media pembelajaran interaktif ini diharapkan siswa akan lebih semangat dan memiliki waktu yang fleksibel dalam belajar, sehingga akan meningkatkan kemampuan siswa.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Nurcholis, Muhammad Tofa
Uncontrolled Keywords: Media pembelajaran interaktif, PJOK, RAD, Android
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 001 Ilmu pengetahuan
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 13 Jul 2023 01:54
Last Modified: 14 Jul 2023 07:44
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/20371

Actions (login required)

View Item View Item