Verawati, Vivie (2011) PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS KOMPUTERISASI PADA SLTP N 3 POLOKARTO KABUPATEN SUKOHARJO. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.
Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf Download (624kB) |
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf Download (179kB) |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf Download (34kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf Restricted to Registered users only Download (181kB) |
|
Archive (SOURCE CODE)
Source Code_07.12.2541 Vivie Verawati.zip Restricted to Repository staff only Download (40kB) |
Abstract
Pada zaman global sekarang, pendidikan merupakan sesuatu yang penting. Karena pendidikan merupakan akar dari peradaban sebuah bangsa. Pendidikan sekarang telah menjadi kebutuhan pokok yang harus dimiliki setiap orang agar bisa menjawab tantangan kehidupan. Untuk memperoleh pendidikan, banyak cara yang dapat kita capai. Diantaranya melalui perpustakaan. Karena di perpustakaan berbagai sumber informasi bisa kita peroleh, selain itu banyak juga manfaat lain yang dapat kita peroleh melalui perpustakaan. Namun berkembangnya teknologi tidak diiringin dengan peningkatan mutu perpustakaan, karena banyak perpustakaan yang masih melakukan proses pendataan buku dan anggota maupun transaksi peminjaman dan pengembalian secara manual. Begitu juga pada perpustakaan SLTP Negeri 3 Polokarto yang masih melakukan pencatatan data secara manual. Berkaitan dengan hal tersebut maka akan memunculkan pertanyaan menarik, yakni bagaimana merancang suatu system informasi yang dapat mempermudah dalam proses peminjaman, pengembalian, serta pencatatan data buku maupun anggota perpustakaan. Dalam naskah ini, peneliti mencoba untuk menganalisis hal tersebut dan hasilnya ditujukan untuk memberikan alternatif lain kepada SLTP Negeri 3 Polokarto dalam meningkatkan pelayanan kepada anggota dan mendayagunakan data yang telah disimpan dalam basis data untuk memberikan nilai yang lebih baik kepada anggota.
Item Type: | Thesis (S1 - Sarjana) | ||
---|---|---|---|
Contributor: |
|
||
Uncontrolled Keywords: | Sistem Informasi, Perpustakaan | ||
Subjects: | 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data |
||
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi | ||
Depositing User: | RC Universitas AMIKOM Yogyakarta | ||
Date Deposited: | 09 Jun 2023 06:54 | ||
Last Modified: | 25 Sep 2023 04:45 | ||
URI: | http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/19629 |
Actions (login required)
View Item |