SISTEM INFORMASI RETRIBUSI KIR KENDARAAN BERBASIS SMS GATEWAY (Studi Kasus : Dinas Perhubungan Kota Yogyakarta)

Kumala, Nur (2012) SISTEM INFORMASI RETRIBUSI KIR KENDARAAN BERBASIS SMS GATEWAY (Studi Kasus : Dinas Perhubungan Kota Yogyakarta). S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (256kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (912kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (710kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (82kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (66kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code_08.12.3207 Nur Kumala.zip
Restricted to Repository staff only

Download (17MB)

Abstract

Barcode scanner adalah alat yang digunakan untuk membaca kode – kode 4 dimensi (disebut dengan BARCODE) yang terdapat pada kebanyakan produkproduk consumer good. Penggunaan barcode scanner ini mempunyai dua keuntungan tambahan. Yang pertama akan memperkecil kesalahan input yang disebabkan kesalahan operator komputer. Yang kedua, penggunaan barcode scanner mempercepat proses entry data, sehingga mengurangi jumlah antrian yang panjang. Salah satu mode komunikasi yang handal saat ini adalah pesan pendek short messaging service (SMS). Implikasinya, salah satu model komunikasi data yang bias dipakai adalah SMS. Artinya, SMS tersebut harus bisa melakukan transaksi dengan database. Untuk itu perlu dibangun sebuah sistem yang disebut sebagai SMS Gateway. Pada prinsipnya, SMS Gateway adalah sebuah perangkat lunak yang menggunakan bantuan komputer dan memanfaatkan teknologi seluler yang diintegrasikan guna mendistribusikan pesan-pesan yang di-generate lewat sistem informasi melalui media SMS yang di-handle oleh jaringan seluler. Tulisan ini menjelaskan proses perancangan dan implementasi aplikasi SMS Gateway yang dibuat dengan teknologi SMS sehingga membantu dalam bidang pelayanan pengiriman informasi. Untuk membuat sistem Notifikasi layanan pengiriman data / informasi berbasis sms gateway di digunakan software opensource adalah Gammu, java netbeans dengan Konfigurasi MySQL-Server. Teknologi yang akan digunakan dalam penelitian ini terdiri dari barcode scanner android, java sebagai bahasa pemrograman, MySQL sebagai database, dan Gammu untuk sms engine. Penelitian ini menjelaskan alur data pembacaan barcode sebagai input data yang akan dikirim ke server melalui sms. Dan selain itu proses ini berfungsi mengambil data dari server untuk ditampilkan di hp.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Luthfi, Emha Taufiq
Uncontrolled Keywords: SMS Gateway, GSM, Gammu, MySQL, Java.
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 05 Jun 2023 01:59
Last Modified: 04 Oct 2023 06:30
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/19365

Actions (login required)

View Item View Item