PERANCANGAN CD INTERAKTIF BERBASIS MULTIMEDIA BAHAYA ROKOK BAGI MANUSIA DAN LINGKUNGAN

Afyudin, Affif (2011) PERANCANGAN CD INTERAKTIF BERBASIS MULTIMEDIA BAHAYA ROKOK BAGI MANUSIA DAN LINGKUNGAN. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (5MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (270kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (719kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (77kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (33kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (512kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code_06.12.1573 Affif Afyudin.zip
Restricted to Repository staff only

Download (586MB)

Abstract

Rokok mempunyai banyak pengaruh buruk didalamnya, baik mulai dari zat yang terkandung didalamnya dan pengaruh negatif dari rokok bagi manusia maupun lingkungan sekitar, akan tetapi masyarakat belum cukup memiliki informasi tentang bahaya rokok dan kurang tertarik dengan media penyuluhan yang sudah ada. Dari semua fakta yang ada, rokok sama sekali tidak memiliki dampak yang Positif bagi kesehatan. Metode penyuluhan yang konvensional dirasa kurang menarik dan membosankan. Pada proses penyuluhan konvensional dapat dikatakan kurang efektif, penjelasan yang disampaikan hanya berupa gambar statis dan keterangan tertulis. Metode diatas dirasa kurang menarik minat dan waktu yang dibutuhkan cukup panjang, maka membutuhkan sebuah metode pembelajaran yang lebih efektif dan menarik agar lebih mudah dipahami dan mengerti materi yang disampaikan. Teknologi sekarang ini memacu untuk membuat teknologi yang semakin murah dan efektif. Seiring berkembangnya multimedia yang semakin pesat memungkinkan multimedia sebagai alat bantu belajar yang lebih menarik dan efisien. Penggunaan aplikasi multimedia dianggap sebagai salah satu teknologi alternatif yang murah dan lebih efektif serta lebih menarik. Dengan kelebihan atau potensi yang ada maka penulis berniat membuat aplikasi multimedia berupa CD Interaktif Berbasis Multimedia Bahaya Rokok dan Lingkungan. Multimedia adalah kata yang tepat untuk meringkas penjelasan diatas. Karena didalam multimedia mampu membuat sesuatu menjadi lebih menarik dan efektif dalam proses penyuluhan.. Untuk itu penulis mengambil judul Perancangan CD Interaktif Berbasis Multimedia Bahaya Rokok dan Lingkungan.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Syafrizal, Melwin
Uncontrolled Keywords: Informasi, Multimedia.
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus > 696 Animasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 21 Jan 2023 01:48
Last Modified: 27 Sep 2023 04:27
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/15150

Actions (login required)

View Item View Item