Santoso, Agus (2012) PEMBUATAN SISTEM INFORMASI KEPENDUDUKAN PADA KANTOR DESA SAJEN TRUCUK KLATEN. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.
Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf Download (726kB) |
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf Download (201kB) |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf Download (107kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf Restricted to Registered users only Download (88kB) |
|
Archive (SOURCE CODE)
Source Code 08.12.2909 Agus Santoso.zip Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Perkembangan teknologi komputer dewasa ini telah mengalami banyak perubahan yang sangat pesat, seiring dengan tuntutan kebutuhan manusia yang semakin hari semakin banyak dan kompleks. Keterlibatan komputer dalam berbagai bidang kerja manusia, mendorong para ahli untuk selalu berusaha mengembangkan agar seperti atau bahkan melebihi kemampuan kerja manusia. Komputer sebagai perangkat teknologi canggih akhirnya terpilih sebagai salah satu alternative yang paling mungkin dalam membantu menyelesaikan pekerjaan dan menangani arus informasi dalam jumlah yang besar serta membantu dalam pengambilan keputusan yang tepat dan akurat. Informasi mengenai penduduk sangatlah penting bagi suatu instansi pemerintah seperti pada Kantor Desa Sajen. Dengan demikian, kita dapat mengetahui informasi kependudukan setempat. Dimana dalam memperoleh data penduduk tidak selalu pasti, misal dikarenakan pengolahan data kependudukan masih manual seperti halnya pada saat pencarian, pengeditan data penduduk masih banyak terjadi kesalahan data. Keadaan ini menyebabkan tidak efektifnya penggunaan waktu, pikiran dan tenaga dari pihak instansi itu sendiri untuk mengelola data yang ada. Untuk mengoptimalkan sistem pengolahan data kependudukan dibutuhkan media yang tepat memproses data secara otomatis. Dalam hal ini komputer merupakan media paling tepat untuk memecahkan masalah lambatnya pengolahan data. Tujuan penelitian ini adalah memberikan kemudahan dalam memberikan informasi, pelayanan informasi dan pemantauan pengolahan data kependudukan menjadi mudah dan dapat memberikan informasi yang tepat waktu, akurat dan relevan.
Item Type: | Thesis (S1 - Sarjana) | ||
---|---|---|---|
Contributor: |
|
||
Uncontrolled Keywords: | Informasi, Data, Kependudukan | ||
Subjects: | 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data |
||
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi | ||
Depositing User: | RC Universitas AMIKOM Yogyakarta | ||
Date Deposited: | 20 Jan 2023 07:38 | ||
Last Modified: | 05 Oct 2023 02:07 | ||
URI: | http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/15127 |
Actions (login required)
View Item |