ANALISIS DAN PERANCANGAN PANDUAN TEKNIK BUDIDAYA JAMUR TIRAM BERBASIS MULTIMEDIA

Fauzi, Rahmat Isna (2012) ANALISIS DAN PERANCANGAN PANDUAN TEKNIK BUDIDAYA JAMUR TIRAM BERBASIS MULTIMEDIA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (4MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (217kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (812kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (56kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (37kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code-07.11.1477 Rahmat Isna Fauzi.zip
Restricted to Repository staff only

Download (42MB)

Abstract

Jamur tiram (Pleurotus ostreatus) adalah jamur pangan dari kelompok Basidiomycota dan termasuk kelas Homobasidiomycetes dengan ciri-ciri umum tubuh buah berwarna putih hingga krem dan tudungnya berbentuk setengah lingkaran mirip cangkang tiram dengan bagian tengah agak cekung. Jamur tiram juga memiliki banyak manfaat, oleh karena itu sekarang ini banyak di kembangkan budidaya jamur tiram. Melalui budidaya jamur tiram ini, penulis mendapat inspirasi untuk mengembangkan sebuah program yaitu panduan teknik budidaya jamur tiram. Media Teknologi Informasi merupakan media yang paling tepat untuk pengembangan program ini. Salah satu cabangnya adalah multimedia teridiri dari beberapa unsur aspek yaitu text, grafis gambar foto, animasi, video, audio yang saling berinteaksi. Perancangan untuk membangun program panduan budidaya jamur tiram ini meliputi perancangan struktur, pengumpulan data-data, pembangunan interface, implementasi evaluasi dan penerapan program. Program yang di gunakan adalah Abobe Flash CS 3 untuk animasi interaktif script program, Adobe photoshop CS 3 untuk editing desain grafis, Adobe Premiere Pro CS3 dan Adobe Audition 1.0 untuk editing untuk audio video. Sebagaimana yang telah diuraikan diatas dapat simpulkan bahwa dalam metode pembelajaran jamur tiram selama ini hanya dilakukan secara teknik otodidak atau melaui buku manual, terkadang dengan metode tersebut seseorang sering lupa atau tidak semangat untuk mempelajarinya. Oleh karena itu penulis ingin merancang sebuah program multimedia pembelajaran yang dapat digunakan sebagai panduan mandiri dan menarik untuk dipahami serta dapat diakses sesuai keinginan pengguna.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Sofyan, Amir Fatah
Uncontrolled Keywords: Multimedia Pembelajaran, Jamur Tiram
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus > 696 Animasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 20 Jan 2023 04:18
Last Modified: 31 Oct 2023 01:16
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/15061

Actions (login required)

View Item View Item