ANALISIS REPRESENTASI KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANTARA AYAH DAN ANAK DALAM FILM PENDEK JENDELA

Pandita, Rio Akbar Jalu (2022) ANALISIS REPRESENTASI KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANTARA AYAH DAN ANAK DALAM FILM PENDEK JENDELA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (578kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (294kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (243kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (85kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (187kB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi 18.96.0540 Rio Akbar Jalu Pandita.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (276kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui representasi komunikasi interpersonal dalam film pendek Jendela. Film ini menggambarkan hubungan ayah dan anak laki-lakinya yang mengalami kecanggungan dan keterbatasan dalam mengungkapkan keinginan satu sama lain. Representasi komunikasi interpersonal dalam film ini menggunakan metode kualitatif dan pendekatan teori atribusi Fritz Heird, analisis yang di dapat menggunakan 3 faktor yang mengetahui apakah termasuk atribusi internal atau ekternal, yaitu kekhususan, konsesnsus, dan konsistensi. Sumber data pada penelitian ini diambil dari adegan-adegan dalam film. Analisis data pada film ini digambarkan dari cara berpenampilan, kostum, riasan, Bahasa tubuh, dialog dan teknik pengambilan gambar. Adegan pada setiap scene menjelaskan bagaimana masing-masing tokoh menyimpulkan makna yang di munculkan melalui gestur tubuh, dan mimik wajah dari tokoh. Hasil dari penelitian ini menunjukan adanya permasalahan yang membuat komunikasi interpersonal antara ayah dan anak dalam film pendek Jendela tidak berjalan dengan baik karena, tidak terbukanya satu sama lain, menyimpulkan secara personal makna dari respon yang di berikan tokoh lain, rasa bersalah ayahnya terhadap anak dan keluarganya.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
-, Junaidi
Uncontrolled Keywords: Film Pendek Jendela (Home), Komunikasi Interpersonal, Hubungan Ayah dan Anak
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 300 Ilmu sosial > 302.2 Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ekonomi & Sosial > Ilmu Komunikasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 30 Dec 2022 07:00
Last Modified: 29 Jul 2023 02:41
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/13902

Actions (login required)

View Item View Item