ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI PADA SALON JARI MENARI YOGYAKARTA

Rizki, Aulia (2015) ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI PADA SALON JARI MENARI YOGYAKARTA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (865kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (245kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (878kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (71kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (31kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code_08.11.2349 Aulia Rizki.zip
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Seiring perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi pada saat ini, yang berdampak pada kemajuan jaman. Semua kegiatan dalam bidang usaha dilakukan dengan menggunakan teknologi yang semakin canggih. Tujuan utama suatu usaha pada umumnya yaitu untuk mencari keuntungan, kelanjutan usaha, serta pertumbuhan dan perkembangan usaha. Dalam mencapai tujuan tersebut tentu saja akan terkait dengan proses transaksi, pada proses transaksi ini dapat berupa transaksi penjualan dan transaksi pembelian. Pada proses transaksi tentunya membutuhkan alat bantu yang dapat digunakan untuk menunjang dan menyelesaikan suatu permasalahan. Berdasarkan masalah tersebut, penulis memutuskan untuk melakukan penelitian untuk memanfaatkan teknologi dan mengenalkan teknologi ke sumber daya manusia yang ada di Salon Jari Menari Yogyakarta, melalui sistem informasi yang sudah terkomputerisasi. Selain itu penelitian ini akan dijadikan sebagai bahan analisis dalam skripsi Strata 1 di STMIK AMIKOM Yogyakarta dengan judul “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Transaksi pada Salon Jari menari Yogyakarta”. Aplikasi yang dihasilkan berupa aplikasi desktop “Sistem Informasi Transaksi” yang ditujukan untuk mempermudah karyawan dalam melakukan proses transaksi pada salon jari menari. Penulis juga menyarankan kepada pemilik salon Jari Menari agar lebih mengembangkan basis data karyawan dan pelanggan yang telah disimpan, bertujuan untuk perbaikan pelayanan dan kesejahteraan karyawan ke depannya.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Andri, Rum Mohamad
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Terkomputerisasi, Sistem Informasi Transaksi, Analisis
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 29 Nov 2022 07:46
Last Modified: 08 Nov 2023 07:31
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/11914

Actions (login required)

View Item View Item