ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB PADA MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI LAB UIN YOGYAKARTA

Avicena, Arifin (2017) ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB PADA MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI LAB UIN YOGYAKARTA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (227kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (76kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (77kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code 13.12.7498 Arifin Avicena.zip
Restricted to Repository staff only

Download (26MB)

Abstract

Madrasah Tsanawiyah Negeri Lab UIN Yogyakarta merupakan salah satu sekolah yang telah mulai menggunakan komputer untuk pengolahan data yang ada, termasuk dalam bidang akademik. Meski begitu, sistem yang ada saat ini masih belum optimal. Hal ini dapat menimbulkan masalah seperti guru mengalami kesulitan dalam pengolahan nilai, admin madrasah kesulitan dalam pengolahan data siswa, guru, dan tenaga kependidikan madrasah, serta adanya himbuan pemerintah agar madrasah memiliki website. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan merancang sistem informasi akademik berbasis web pada Madrasah Tsanawiyah Negeri Lab UIN Yogyakarta. Analisis PIECES, kebutuhan, dan kelayakan dilakukan untuk menganalisis sistem yang dibuat. Kemudian sistem dirancang menggunakan pembuatan flowchart, data flow diagram, entity relationship diagram, dan rancangan user interface. Sistem informasi akademik berbasis website dibuat menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. Setelah sistem selesai dibuat, maka dilakukan pengujian menggunakan metode white box testing dan black box testing untuk menemukan kesalahan yang ada pada sistem. Sistem informasi akademik berbasis website yang dibuat dapat menjalankan fungsi-fungsi yang telah ditetapkan sebelumnya dengan baik, contohnya login, edit data pribadi pengguna, menambah pengguna, menghapus pengguna, dan menambah berita dan info madrasah. Sistem ini diharapkan mampu mempermudah pihak madrasah dalam pengolahan data dan informasi serta menyelesaikan masalah-masalah yang sebelumnya ada.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Saputra, Erik Hadi
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Akademik, Website, Analisis, Madrasah
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 17 Oct 2022 03:10
Last Modified: 03 Oct 2023 04:22
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/9141

Actions (login required)

View Item View Item