PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEPENDUDUKAN DESA SAVANAJAYA, KEC. WAEAPO, KAB. BURU, MALUKU

Suarsono, Agus (2017) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEPENDUDUKAN DESA SAVANAJAYA, KEC. WAEAPO, KAB. BURU, MALUKU. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (792kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (319kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (692kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (883kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (63kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (62kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code 09.12.4013 Agus Suarsono.zip
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi 09.12.4013 Agus Suarsono.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Desa Savanajaya terletak di Kabupaten Buru, Kecamatan Waeapo Maluku. Kantor Pemerintahan Desa Savanajaya masih menggunakan cara-cara manual untuk menangani kegiatan-kegiatan seperti pencatatan, penyimpanan dan pengelolahan data kependudukan. Hal ini dikarenakan belum tersedianya sebuah sistem informasi yang dapat digunakan untuk mencatat, menyimpan dan mengolah data kependudukan. Akibatnya seringkali terjadi kesalahan, keterlambatan bahkan kehilangan data kependudukan. Tentu hal ini menjadi beban bagi masyarakat maupun perangkat desa karena membutuhkan lebih banyak waktu, tenaga dan biaya. Misalnya: pembuatan kartu tanda penduduk, pembuatan kartu keluarga, surat kepindahan kependudukan, surat kelahiran dan surat kematian. Beberapa pertanyaan yang muncul: Apa yang dapat dilakukan untuk mempermudah perangkat desa dalam memenuhi kebutuhan masyarakat? Sistem seperti apa yang dibutuhkan agar kinerja perangkat desa menjadi lebih efisien dalam penggunaan waktu, tenaga dan biaya? Peneliti mencoba untuk menganalisa dan menyimpulkan pokok permasalahan yang ada, agar menemukan solusi yang tepat untuk menyelesaikan permasalahan yang ada di Kantor Pemerintahan Desa Savanajaya. Kebutuhan sistem informasi merupakan hal yang mutlak dibutuhkan dikarenakan jumlah penduduk dari tahun ke tahun yang terus bertambah banyak dan meningkatnya aktifitas masyarakat yang membutuhkan tenaga dan waktu. Menggunakan metode pencatatan, penyimpanan dan pengolahan data digital kebutuhan akan efisiensi waktu, tenaga dan biaya dapat di tekan secara siknifikan. Aplikasi yang dihasilkan berupa “Sistem Informasi Kependudukan” yang dapat mencatat, menyimpan, dan mengolah data kependudukan yang dibutuhkan masyarakat secara digital. Aplikasi Sistem Informasi akan sangat membantu perangkat desa, karena dapat mempermudah dan mempersingkat waktu dalam memenuhi kepentingan masyarakat, sehingga produtifitas perangkat desa dan masyarakat akan meningkat menjadi lebih baik.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Syafrizal, Melwin
Uncontrolled Keywords: Sistem informasi, pencatatan, pengolahan, penyimpanan, data kependudukan, efisiensi dan masyarakat
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 09 Aug 2022 08:07
Last Modified: 13 Sep 2023 06:07
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/5485

Actions (login required)

View Item View Item