ANALISIS DAN RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI E-FILLING UNTUK PENGENDALIAN PENGARSIPAN DI LABORATORIUM UNIVERSITAS AMIKOM YOGYAKARTA

-, Sumarjono (2017) ANALISIS DAN RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI E-FILLING UNTUK PENGENDALIAN PENGARSIPAN DI LABORATORIUM UNIVERSITAS AMIKOM YOGYAKARTA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (518kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (282kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (825kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (67kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (91kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source code_15.21.0915 Sumarjono.zip
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi_15.21.0915 Sumarjono.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (247kB)

Abstract

Kegiatan kearsipan di laboratorium Universitas AMIKOM Yogyakarta memegang peranan yang sangat penting dalam menghimpun, mencatat, mengolah, menggandakan, mengirim, dan menyimpan semua arsip yang dibutuhkan. Arsip yang disimpan di bagian laboratorium dapat berupa hardfile dan softfile. Pengelolaan arsip yang dilakukan sudah secara komputerisasi, tetapi dalam penerapannya masih dianggap kurang cukup baik. Permasalahan yang terjadi di bagian laboratorium, adalah tidak adanya pengawasan dalam pengendalian kearsipan, tidak memiliki prosedur dalam masa berlaku arsip, penyimpanan arsip yang tidak efektif dan tidak memiliki standar baku. Hal itu mengakibatkan adanya ketidakteraturan penataan order arsip di Laboratorium. Pada Sistem informasi E-Filling ini hanya membahas tentang penyimpanan, pengiriman dan pengendalian arsip di laboratorium Universitas AMIKOM Yogyakarta. Sistem kearsipan bisa di simpan dalam bentuk teks, gambar, audio/video ataupun berupa scanner image. Dalam penelitian ini menggunakan model pengembangan sistem informasi E-Filling berbasis web dengan mengunakan System development life cycle (SDLC). Pada pengembangan aplikasi ini akan menggunakan bahasa PHP, javascript, codeIgniter6 dan Database MySQL Analisis menggunakan pendekatan metode PIECES, analisis kebutuhan,analisis biaya dan manfaat, dan analisis kelayakan. Tahap analisis sistem dilakukan dengan mengidentifikasikan seluruh proses yang telah dipetakan dalam diagram alir proses bisnis. Kategori pengguna aplikasi (operator/user) dibagi menjadi 4 level, meliputi: Administrator, Staff Administrasi, Kepala UPT, dan Kepala Laboratorium. Dalam aplikasi ini terbagi menjadi 5 menu utama untuk pengelolaan surat menyurat yaitu: surat keluar, surat masuk, surat disposisi keluar, surat disposisi masuk dan surat edaran. Aplikasi ini menghasilkan 3 dokumentasi surat yaitu surat keluar, surat masuk dan surat edaran. Perlu adanya fitur yang lainnya dalam mendukung proses pengarsipan, agar aplikasi yang sudah ada dapat diimplementasikan secara maksimal untuk mewujudkan sistem informasi pengarsipan terpusat.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Amborowati, Armadyah
Uncontrolled Keywords: Arsip, E-filling, Surat Masuk, Surat Keluar, Disposisi
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 04 Aug 2022 03:11
Last Modified: 15 Sep 2023 02:10
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/4936

Actions (login required)

View Item View Item