MEMBANGUN SERVER VOIP TRIXBOX VIRTUAL MENGGUNAKAN VIRTUALBOX PADA JARINGAN KOST GRIYA FAZMA

Kurniawan, Arief (2017) MEMBANGUN SERVER VOIP TRIXBOX VIRTUAL MENGGUNAKAN VIRTUALBOX PADA JARINGAN KOST GRIYA FAZMA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (4MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (235kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (755kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (478kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (51kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (25kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code_10.11.4227 Arief Kurniawan.zip
Restricted to Repository staff only

Download (600MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi_10.11.4227 Arief Kurniawan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Saat ini teknologi komunikasi merupakan hal yang sangat penting bagi kehidupan masyarakat. Tak terkecuali bagi penghuni kost Griya Fazma. Komunikasi yang digunakan pada kost Griya Fazma masih bersifat langsung atau tatap muka. Pada malam hari komunikasi tersebut tentunya sangat mengganggu penghuni kost lainnya. Terutama komunikasi yang dilakukan antara penghuni kost yang kamarnya agak berjauhan. Agar hal demikian tidak terjadi, muncul di benak penulis, bagaimana cara agar komunkasi antar penghuni kost tidak mengganggu penghuni kost lain? Kedua, bagaimana cara untuk membangun suatu teknologi komunikasi yang murah namun efisin? Hal tersebut yang menjadi pokok masalah pada skripsi ini. Pada skripsi ini penulis mencoba untuk menganalisis pokok-pokok permasalahan yang ada, dan mencoba untuk memberikan solusi terhadap permasalahan tersebut. Untuk itulah penulis mengembangkan teknologi komunikasi pada kost Griya Fazma yang efisien yaitu VoIP (Voice over Internet Protokol). VoIP merupakan salah satu teknologi berkembang saat ini, teknologi komunikasi ini dapat menjadi alternatif untuk berkomunikasi suara secara langsung menggunakan protocol TCP/IP. Keunggulan teknologi VoIP dibanding teknologi komunikasi yang lain adalah faktor biaya yang lebih murah. VoIP dapat diimplementasikan didalam suatu organisasi, institusi, dan perusahaan secara mandiri pada suatu jaringan lokal maupun internet. Oleh karena itu penulis akan menbangun sebuah teknologi komunikasi untuk memudahkan komunikasi pada Kost Griya Fazma. Teknologi VoIP akan diterapkan pada jaringan komunikasi yang telah terhubung dengan jaringan wi-fi kost Griya Fazma. Implementasi server VoIP dibangun menggunakan TrixboxCE. Trixbox nantinya akan diinstal pada PC host secara virtual menggunakan mesin virtualisasi VirtualBox.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Santoso, Joko Dwi
Uncontrolled Keywords: VoIP, Trixbox, VirtualBox
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 03 Aug 2022 03:34
Last Modified: 15 Sep 2023 07:51
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/4822

Actions (login required)

View Item View Item