SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN BENIH PADI UNGGUL DI LAHAN KERING MENGGUNAKAN METODE AHP

Felita.I, Selenia (2022) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN BENIH PADI UNGGUL DI LAHAN KERING MENGGUNAKAN METODE AHP. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (433kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (223kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (853kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (648kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (929kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (60kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (107kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Source Code-18.12.0565-Selenia Felita Indryani - Selenia Felita Indryani.zip
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi-18.12.0565-Selenia Felita Indryani - Selenia Felita Indryani.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (655kB)

Abstract

Pertanian di wilayah Indonesia sangat berpengaruh penting dalam pembangunan perekonomian nasional, tetapi hingga saat ini masih banyak hambatan untuk mewujudkannya, salah satunya karena kurangnya pemahaman petani dalam menentukan suatu benih hasil pertanian terutama tanaman padi. Karena padi merupakan salah satu tanaman yang paling banyak dikonsumsi dan dibudidayakan di wilayah Indonesia khususnya di lahan kering. Maka perlunya pemahaman para petani untuk memilih benih unggul pada padi perlu dimaksimalkan.Selain itu kondisi lahan pertanian juga mempunyai pengaruh besar dalam pemilihan benih yang akan ditanam dan mungkin ada beberapa factor lainnya juga yang mempengaruhi hal tersebut yang akan dibahas lebih lanjut dalam penelitian ini. Sehingga karena kurangnya pemahaman dalam hal tersebut, dapat menyebabkan hasil panen tidak sesuai dengan yang diharapkan, maka dengan itu untuk membantu pengetahuan para petani dalam pemilihan benih padi unggul khususnya di lahan kering guna mewujudkan hasil panen yang melimpah dibuatlah sistem pendukung keputusan dengan menggunakan metode AHP (Analytical Hierarchy Process), dengan dibuatnya sistem pendukung keputusan tersebut akan meminimalisir kegagalan dalampanen dan menghasilkan rekomendasi benih terbaik sesuai kebutuhan lahan kering.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Mustopa, Ali
Uncontrolled Keywords: Sistem Pendukung Keputusan, AHP, Lahan Kering, Benih Padi, Petani, Decision Support System, Dry Land, Rice seeds, furthe
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 08 Jun 2022 02:55
Last Modified: 08 Aug 2023 01:57
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/405

Actions (login required)

View Item View Item