IMPLEMENTASI FRAMEWORK LARAVEL DALAM RANCANG BANGUN WEBSITE PORTAL BERITA

Putra, Danuarta Firmansyah (2025) IMPLEMENTASI FRAMEWORK LARAVEL DALAM RANCANG BANGUN WEBSITE PORTAL BERITA. D3 - Diploma thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (149kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (400kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (958kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (875kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (75kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (135kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Sourcecode - 22.02.0835.zip
Restricted to Repository staff only

Download (42MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (982kB)

Abstract

Instansi X merupakan sebuah instansi yang bergerak dibidang jurnalistik dengan tugas utama menyajikan informasi dan berita kepada masyarakat. Namun, hingga saat ini instansi tersebut belum memiliki website portal berita sebagai media resmi untuk mempublikasikan informasi secara daring. Kondisi ini menjadi kendala dalam penyebaran berita yang cepat, luas, dan mudah diakses oleh masyarakat. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan dengan tujuan merancang dan membangun sebuah website portal berita yang dapat membantu instansi X dalam mengelola serta menyampaikan informasi secara efektif dan terstruktur dengan memanfaatkan framework laravel. Metode penelitian yang digunakan meliputi tahapan, yaitu analisis kebutuhan sistem, perancangan menggunakan Unified Modeling Language (UML) dan Entity Relationship Diagram (ERD), implementasi sistem dengan framework laravel, serta pengujian perangkat lunak menggunakan metode Black Box Testing. Framework laravel dipilih karena memiliki berbagai fitur yang mendukung pengembangan web, seperti routing, migration, controller, dan Blade template engine yang memungkinkan proses pembangunan sistem menjadi lebih efisien dan terstruktur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa portal berita yang dibangun mampu memenuhi kebutuhan fungsional maupun non fungsional. Sistem ini dapat menampilkan berita terbaru, berita populer, dan rekomendasi berita, serta dilengkapi dengan autentikasi admin untuk keamanan pengelolaan. Selain itu, tersedia fitur untuk menerima kritik dan saran dari pengunjung sebagai bentuk interaksi dengan pengguna. Dengan demikian, penerapan framework laravel terbukti efektif dalam mendukung pembangungan portal berita yang interaktif, aman, dan mudah dikelola sebagai media publikasi resmi instansi X.

Item Type: Thesis (D3 - Diploma)
Contributor:
Pembimbing
Dewi, Melany Mustika
Uncontrolled Keywords: Portal Berita, Framework Laravel, Website, Sistem Informasi, Waterfall
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > D3 Manajemen Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 17 Nov 2025 03:20
Last Modified: 17 Nov 2025 03:20
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/31058

Actions (login required)

View Item View Item