PENERAPAN ALGORITMA REGRESI LINIER UNTUK PREDIKSI HASIL PANEN TANAMAN PADI

Febianto, Ferry Agung (2025) PENERAPAN ALGORITMA REGRESI LINIER UNTUK PREDIKSI HASIL PANEN TANAMAN PADI. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (288kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (472kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (93kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (431kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Sourcecode - 21.12.1850.zip
Restricted to Repository staff only

Download (262kB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (587kB)

Abstract

Pertanian di Indonesia, khususnya tanaman padi, menghadapi tantangan dalam memprediksi hasil panen akibat fluktuasi yang disebabkan oleh perubahan iklim, serangan hama, dan keterbatasan teknologi. Penelitian ini bertujuan menerapkan algoritma regresi linier untuk memberikan estimasi hasil panen padi yang lebih akurat. Data historis yang mencakup variabel luas lahan, curah hujan, suhu, dan kelembaban tanah digunakan untuk membangun model regresi linier. Hasil analisis menunjukkan bahwa luas panen memiliki pengaruh kuat terhadap produksi padi dengan nilai korelasi 0.91, sementara variabel lingkungan menunjukkan hubungan yang lebih kompleks dengan nilai korelasi yang lebih rendah. Model dievaluasi menggunakan metrik seperti Mean Absolute Error (MAE), Mean Squared Error (MSE), Root Mean Squared Error (RMSE), dan R- squared (R²). Hasil evaluasi menunjukkan MAE sebesar 242,584.89, MSE sebesar 115,079,741.90, RMSE sebesar 339,234.05, dan R² sebesar 0.87, yang berarti model ini mampu menjelaskan 87% variasi dalam data. Secara keseluruhan, penelitian ini berhasil menerapkan algoritma regresi linier untuk memprediksi hasil panen padi, memberikan wawasan penting bagi pengambilan keputusan di sektor pertanian dan menjadi dasar untuk penelitian lebih lanjut.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Hanafi, Hanafi
Uncontrolled Keywords: Regresi Linier, Prediksi Hasil Panen, Tanaman Padi, Ketahanan Pangan, Analisis Data
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 10 Apr 2025 04:19
Last Modified: 10 Apr 2025 04:19
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/29240

Actions (login required)

View Item View Item