RERANCANGAN DAN PEMBUATAN GAME "DIPONEGORO ADVENTURE” SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN IPS MENGGUNAKAN ENGINE CONSTRUCT 2 PADA SDN KARANGSARI I DI TANGERANG

Junitasari, Sahdhani Dwi (2013) RERANCANGAN DAN PEMBUATAN GAME "DIPONEGORO ADVENTURE” SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN IPS MENGGUNAKAN ENGINE CONSTRUCT 2 PADA SDN KARANGSARI I DI TANGERANG. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (6MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (12MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (710kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (497kB)

Abstract

Perkembangan game pada zaman modem ini sangatlah pesat, dengan munculnya gadget terbaru semakin bertambah game unik dan menarik. Para pembuat game berlomba untuk menciptakan game yang dapat memuaskan para pencinta game. Mulal dari game dengan genre action hingga edukasi. Dari sekian banyak game yang diangkat pada game ini bertema Petualangan yang menceritakan tentang petualangan pangeran Diponegoro melawan penjajah Belanda. Game ini merupakan game bergenre edukasi yang di peruntukan siswa Sekolah Dasar 4, 5, dan 6 dalam matapelajaran IPS materi Perang Diponegoro. Game edukasi yang bertemakan petualangan ini menggambarkan bagaimana seorang Pangeran Diponegoro melawan para musuh - musuhnya hanya dengan bersenjatakan sebuah bambu runcing, senjata simbolis bangsa Indonesia. Game ini di rancang untuk permainan single player dan dimainkan secara offline. Dalam "Perancangan dan Pembuatan Game "Diponegoro Adventure" Sebagai Media Pembelajaran lPS Menggunakan Engine Construct 2 pada SDN Karangsari 1 di Tangerang" selain menggunakan Construct 2 berbasis HTML 5 game ini juga menggunakan Adobe Photoshop, dan aplikasi pendukung lainnya. Game edukasi ini diharapkan dapat membantu para siswa sekolah dasar maupun masyarakat untuk lebih mengenal sejarah dari papa pahlawan Negara tercinta kita yaitu Indonesia.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Al Fatta, Hanif
Uncontrolled Keywords: Game, Construct 2, Edukasi, Petualangan
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus > 696 Animasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 12 Jul 2024 07:49
Last Modified: 12 Jul 2024 07:49
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/26198

Actions (login required)

View Item View Item