SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN KAYU TERBAIK MENGGUNAKAN METODE FUZZY-SAW DI CV. DAWOOD INDONESIA

Vergara, Ahmad Huan (2024) SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN KAYU TERBAIK MENGGUNAKAN METODE FUZZY-SAW DI CV. DAWOOD INDONESIA. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (187kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (871kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (249kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (39kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (263kB)
[img] Archive (SOURCE CODE)
Sourcecode - Ahmad Huan Vergara.zip
Restricted to Repository staff only

Download (23MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (686kB)

Abstract

Dalam kerajinan mebel, kayu merupakan salah satu bahan yang sangat penting untuk perusahaan furniture dan juga penting untuk memilih kayu yang memenuhi spesifikasi tertentu untuk memastikan furniture berkualitas tinggi. Pengrajin tidak terlalu memperhatikan spesifikasi spesifik kayu pada membuat sebuah barang, perusahaan hanya melihat tampilannya saja. Didalam sebuah perusahaan meubel, pemilihan kayu untuk bahan kerajinan tidaklah mudah, diperlukan beberapa pertimbangan yang harus dilakukan sebelum mengambil keputusan. Sistem pendukung keputusan membantu perusahaan memutuskan bahan meubel mana yang paling tahan lama. Semakin lama bahan mebel bertahan, semakin baik. Dampaknya untuk perusahaan jika tidak mengetahui bahan yang baik membuat kualitas bahan baku produksi yang buruk dikarenakan kurangnya literasi untuk memilih spesifikasi kayu yang baik. Penggunaan metode penelitian menggunakan Fuzzy dan Simple Additive Weighting dengan memanfaatkan bobot dari masing-masing kategori merupakan ketetapan yang digunakan oleh perusahaan. Hasil dari proses menggunakan metode Simple Additive Weighting merupakan daftar jenis kayu sesuai dengan kriteria yang diinginkan oleh pengusaha meubel yang diurutkan berdasarkan nilai tertinggi ke terendah. Hasil perankingan tersebut dapat disimpulkan bahwa kayu atas nama Pinus menjadi rekomendasi pertama karena mendapatkan nilai paling tinggi yaitu 0.9 dalam perhitungan metode Simple Additive Weighting. Dari hasil tersebut Tujuan dari Sistem Penunjang Keputusan adalah membantu manajer perusahaan dalam mengambil keputusan atas masalah semi-terstruktur, memberikan dukungan atas pertimbangan manajer, dan bukan dimaksudkan untuk menggantikan fungsi manajer.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Wulandari, Irma Rofni
Uncontrolled Keywords: Sistem Penunjang Keputusan, Metode Simple Additive Weigthing, Memilih Bahan Meubel Terbaik, Fuzzy MADM, Kayu.
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 26 Apr 2024 03:14
Last Modified: 24 Jun 2024 01:55
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/25010

Actions (login required)

View Item View Item