PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SANTRI BARU YAYASAN SYUBBANIJL WATHON TEGALREJO

Purnomo, Ema Laraswati (2019) PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SANTRI BARU YAYASAN SYUBBANIJL WATHON TEGALREJO. D3 - Diploma thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER-ABSTRAK.pdf

Download (3MB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (389kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (287kB)

Abstract

Penerimaan santri bani merupakan salah satu proses yang ada di instansi pendidikan seperti sekolah yang berguna untuk menyaring calon santri yang terpilih sesuai kriteria yang ditentukan oleh sekolah tersebut untuk menjadi santri didiknya. Pada umumnya proses penerimaan santri baru dilakukan melalui tahapan pendaftaran, tes seleksi, din pengumuman penerimaan santri. Dalam penelitian ini penerapannya pada Yayasan Syubbanul Wathon yang selama ini dilakukan secara manual atau sudah terkomputerisasi tetapi menggunakan Microsoft Office Excel, yang memungkinkan masih banyak kekurangan data, penghitungan nilai tes secara manual yang memungkinkan terjadinya kesalahan, Rumusan masalah dari penelitian ini adalah bagaimana membuat sistem informasi penerimaan santri baru di Yayasan Syubbanul Wathon Tegalrejo. Metode penelitian yang digunakan adalah pustaka, observasi, wawancara dan perancangan. Sistem informasi penerimaan santri bani ini dibangun dengan bahasa pemrograman PHP serta memanfaatkan database MysQL sebagai database server. Hasil dari penelitian ini adahah sistem informasi penerimaan santri baru berbasis web yang memiliki kemampuan memberikan kemudahan bagi orang tua calon siswa bani untuk memperoleh semua infomasi tentang penerimaan santri baru dan melakukan proses pendaftaran online.

Item Type: Thesis (D3 - Diploma)
Contributor:
Pembimbing
Pradnya D, Windha Mega
Uncontrolled Keywords: Penerimaan Santri Baru, Santri, Informasi
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > D3 Manajemen Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 01 Feb 2024 03:08
Last Modified: 01 Feb 2024 03:08
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/23621

Actions (login required)

View Item View Item