ANALISIS KEAMANAN STATIS PADA APLIKASI ANDROID WHATSAPP MENGGUNAKAN MOBILE SECURITY FRAMEWRORK (MobSF)

Ridwan, Siti Nor Fadlila (2023) ANALISIS KEAMANAN STATIS PADA APLIKASI ANDROID WHATSAPP MENGGUNAKAN MOBILE SECURITY FRAMEWRORK (MobSF). S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (791kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (180kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (557kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (142kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (75kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (131kB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (960kB)

Abstract

Seiring dengan kemajuan teknologi banyak munculnya beragam aplikasi baik resmi atau tidak resmi. Maka dari itu sistem android harus tahan dari berbagai serangan malware yang dapat menggunakan kerentanan sebuah aplikasi untuk mencuri informasi penting pengguna. Oleh karena itu dibuatnya penelitian tersebut guna menganalisis perbedaan keamanan aplikasi android yang didownload melalui pihak ketiga dengan aplikasi android yang didownload melalui playstore. Metode yang digunnakan merupakan metode analisis statis dengan menggunakan tools MobSF. Hasil analisis menggunakan MobSF terhadap aplikasi yang didownload malalui pihak ketiga dengan aplikasi yang didowload melalui playstore terdapat banyak perbedaan. Dari perbedaan tersebut dapat bisa dilihat telah terjadi perubahan pada penyediaan file dari pihak ketiga. Dari hasil analisis yang telah dilakukan mendownload sebuah aplikasi melalui playstore lebih aman daripada mendownload melalui pihak ketiga. Karena masih banyak pengguna yang awam akan terhadap perubahan file yang telah dilakukan beserta resiko yang dapat mempegaruhi perangkat.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Muhammad, Alva Hendi
Uncontrolled Keywords: Whatsapp, Keamanan, Statis, MobSF
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Komputer
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 02 Nov 2023 06:53
Last Modified: 02 Nov 2023 06:53
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/22531

Actions (login required)

View Item View Item