ANALISIS PERANCANGAN SISTEM MONITORING JARINGAN BERBASIS MIKROTIK MENGGUNAKAN WHATSAPP BOT PADA SMKN 1 SIMPANG EMPAT

Niti, Ikhvan Diyatama (2023) ANALISIS PERANCANGAN SISTEM MONITORING JARINGAN BERBASIS MIKROTIK MENGGUNAKAN WHATSAPP BOT PADA SMKN 1 SIMPANG EMPAT. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (559kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (211kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (766kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (349kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (346kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (65kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (72kB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi 16.11.0460 Ikhvan Diyatama Niti.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (362kB)

Abstract

Jaringan komputer tidak hanya dibutuhkan oleh industri, bisnis, dan perusahaan, tetapi juga berdampak positif bagi perkembangan sistem pendidikan, khususnya sekolah menengah kejuruan (SMK). Dengan perkembangan tersebut, kebutuhan masyarakat akan teknologi semakin hari semakin meningkat karena teknologi dianggap dapat membantu penggunanya dalam menunjang pekerjaan dan aktivitas sehari-hari. SMKN 1 Simpang Empat sudah memiliki jaringan yang sudah terpakai namun belum optimal dalam hal pemeliharaan. Oleh karena itu, tujuan penelitian adalah merancang jaringan yang dapat dipantau secara otomatis dengan memanfaatkan Mikrotik Router sebagai alat untuk memantau jaringan. Adapun fitur netwatch yang ada pada mikrotik memiliki fungsi yang sangat efisien jadi administrator jaringan tidak perlu memantau jaringan atau meninggalkan jaringan dalam waktu 24jam. Syarat selanjutnya adalah router mengirimkan notifikasi ke administrator ketika ada perubahan status. Agar semua ini berfungsi dengan baik memerlukan aplikasi WhatsApp yang digunakan untuk mengirim pesan dari router ke ponsel yang sudah terinstall aplikasi WhatsApp

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Andriani, Ria
Uncontrolled Keywords: Internet, Mikrotik, Netwatch, Whatsapp
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 12 Apr 2023 01:19
Last Modified: 26 Jul 2023 07:23
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/18333

Actions (login required)

View Item View Item