PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN “AYO MENGENAL BUDAYA INDONESIA” PADASD NEGERI 1 KADIPIRO YOGYAKARTA, MENGGUNAKAN TEKNIK MOTION GRAPHIC

Rande, Raynaldi (2022) PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN “AYO MENGENAL BUDAYA INDONESIA” PADASD NEGERI 1 KADIPIRO YOGYAKARTA, MENGGUNAKAN TEKNIK MOTION GRAPHIC. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.

[img] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf

Download (569kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (256kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (408kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (616kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (36kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (306kB)
[img] Other (SOURCE CODE)
Source Code 16.11.0871 Raynaldi Rande.rar
Restricted to Repository staff only

Download (70MB)
[img] Text (PUBLIKASI)
Publikasi 16.11.0871 Raynaldi Rande.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (363kB)

Abstract

Motion graphic dalam dunia media pembelajaran berguna untuk membuat cara belajar siswa agar lebih menarik dan mudah dipahami juga tidak seperti cara pembelajaran pada umumnya. Maka dari itu tujuan dalam penelitian skripsi ini yaitu untuk mebahas tentang perancangan dan pembuatan media pembelajaran berbasis motion graphic untuk siswa sekolah dasar kelas IV pada mata pelajaran IPS, dan menghasilkan produk yang dapat membantu siswa dalam memahami materi keanekaragaman suku bangsa dan budaya, Alur penelitian dari naskah skripsi ini meliputi pengumpulan data (observasi, wawancaran, studi pustaka), analisi kebutuhan (fungsioal dan non fungsional). perancangan (pra produksi, tahap produksi dan tahap pasca produksi), serta metode pengujian. Penelitian ini akan dibuat menggunakan teknik animasi motion graphic, yang akan menceritakan tentang keanekaragaman budaya yang ada di indonesia, seperti bentuk rumah adat, senjata tradisional dan pakaian adat.

Item Type: Thesis (S1 - Sarjana)
Contributor:
Pembimbing
Satria, Dhimas Adi
Uncontrolled Keywords: Suku dan Budaya, Media Pembelajaran, Motion Graphic, Multimedia
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus > 696 Animasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: RC Universitas AMIKOM Yogyakarta
Date Deposited: 30 Dec 2022 07:04
Last Modified: 29 Jul 2023 03:37
URI: http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/13913

Actions (login required)

View Item View Item