Sibghotallah, Zulfa Afifah (2014) SISTEM PAKAR PEMILIHAN OBAT PADA PASIEN HIPERTENSI BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR (Study Kasus: Puskesmas Mantrijeron Yogyakarta). S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.
Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf Download (939kB) |
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf Download (234kB) |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf Download (67kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf Restricted to Registered users only Download (67kB) |
|
Text (SOURCE CODE)
Source Code-10.11.3654 Zulfa Afifah Sibghotallah.zip Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Hipertensi merupakan masalah kesehatan masyarakat baik di negara maju maupun berkembang. Kasus hipertensi di negara maju sebesar 37,3% dan dimasa yang akan datang negara berkembang akan merasakan dampak besar akibat pertambahan populasi ini. Selain mengakibatkan gagal jantung, hipertensi dapat mengakibatkan terjadinya gagal ginjal maupun penyakit serebrovaskular. Sistem pakar merupakan salah satu cabang kecerdasan buatan yang mempelajari bagaimana mengadopsi cara seorang pakar berfikir dan bernalar dalam menyelesaikan suatu permasalahan, dan membuat suatu keputusan maupun mengambil kesimpulan dari sejumlah fakta yang ada. Dasar dari sistem pakar adalah bagaimana memindahkan pengetahuan yang dimiliki oleh seorang pakar ke dalam komputer, dan bagaimana membuat keputusan atau mengambil kesimpulan berdasarkan pengetahuan itu. Sistem pakar pemilihan obat pada penyakit Hipertensi ini dirancang dan dibuat menggunakan aplikasi Dreamweaver dan database berupa MYSQL server, web server menggunakan XAMPP dan web browser menggunakan google chrome bertujuan untuk membantu pasien Hipertensi dalam menentukan obat apa yang harus dikonsumsi berdasarkan gejala yang dirasakan. Dalam pengembangan sistem pakar ini, pengetahuan mengenai penyakit diperoleh dari beberapa sumber, yaitu dari pakar serta buku dan internet
Item Type: | Thesis (S1 - Sarjana) | ||
---|---|---|---|
Contributor: |
|
||
Uncontrolled Keywords: | Hipertensi, Sistem Pakar, Basis Pengetahuan, Dreamweaver, MYSQL | ||
Subjects: | 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data |
||
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Informatika | ||
Depositing User: | RC Universitas AMIKOM Yogyakarta | ||
Date Deposited: | 26 Dec 2022 02:42 | ||
Last Modified: | 16 Nov 2023 02:39 | ||
URI: | http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/13501 |
Actions (login required)
View Item |