Zaki, Fani Nabhan (2021) ANALISIS PERBANDINGAN QUALITY OF SERVICE (QOS) PADA VIDEO STREAMING DENGAN METODE PCQ DAN HTB MENGGUNAKAN ROUTER MIKROTIK. S1 - Sarjana thesis, Universitas AMIKOM Yogyakarta.
Text (COVER-ABSTRAK)
COVER.pdf Download (507kB) |
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf Download (237kB) |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (414kB) |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf Download (102kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf Restricted to Registered users only Download (77kB) |
|
Text (PUBLIKASI)
Publikasi-17.11.1118-Fani Nabhan Zaki - Fani Nabhan Zaki.pdf Restricted to Repository staff only Download (459kB) |
Abstract
Pengguna internet di Indonesia sangat meningkat, hal ini didasari karena perkembangan teknologi yang sangat pesat. Video streaming merupakan teknologi ketika menonton video tanpa harus didownload untuk menontonnya. Hal yang mempengaruhi performa video streaming seperti transmisi yang lambat dan juga video yang kurang jernih, karakteristik video streaming memerlukan penanganan transmisi yang berbeda dibandingkan pada transmisi teks pada umumnya. Untuk mengatasi masalah tersebut membutuhkan manajemen bandwidth untuk mengetahui kualitas video streaming. Untuk menangani lalu lintas jaringan yang dapat mencapai tingkat layanan yang baik akan diterapkan metode QoS secara nirkabel dengan perbandingan metode PCQ dan HTB yang digunakan adalah video dengan kualitas 240p, 360p, 480p, 720p. Parameter QoS yang dianalisis terdiri dari delay, throughput, jitter dan packet loss. Mikrotik memiliki QoS yang digunakan untuk manajemen bandwidth yang dapat digunakan pada jaringan secara rasional. Penelitian ini memberikan perbandingan manajemen bandwidth dengan dua metode yang berbeda yaitu Metode Per Connection Queue (PCQ) dan Hierarchical Token Bucket (HTB). Per Connection Queue (PCQ) adalah salah satu fitur dari mikrotik yang bisa membagi bandwidth secara merata untuk beberapa traffic yang telah dipilih oleh router. HTB merupakan mekanisme limit terhadap bandwidth yang akan lewat. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui metode mana yang tepat dan lebih baik untuk digunakan oleh admin jaringan agar efisien. Untuk mendapatkan hasil akhir QoS maka di lakukan perbandingan berdasarkan nilai parameter QoS yang sebenarnya. Hasil nilai parameter QoS di dapatkan dari rata-rata hasil analisis setiap metode HTB dan PCQ.
Item Type: | Thesis (S1 - Sarjana) | ||
---|---|---|---|
Contributor: |
|
||
Uncontrolled Keywords: | PCQ, HTB, Video Streaming, QOS | ||
Subjects: | 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem |
||
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Informatika | ||
Depositing User: | RC Universitas AMIKOM Yogyakarta | ||
Date Deposited: | 16 Jun 2022 03:04 | ||
Last Modified: | 10 Aug 2023 07:13 | ||
URI: | http://eprints.amikom.ac.id/id/eprint/1252 |
Actions (login required)
View Item |